Daftar Puskesmas, Rumah Sakit, dan Klinik Kota Malang yang Melayani Vaksinasi Covid-19 Gratis

- 13 Juli 2021, 14:00 WIB
Ilustrasi Vaksinasi  Covid-19
Ilustrasi Vaksinasi Covid-19 /Pixabay/frolicsomepl

MALANG TERKINI-Lonjakan angka kasus Covid-19 terus meningkat karena adanya varian baru yang penularannya semakin cepat.Pemerintah terus berupaya mencegah penularannya dengan memberikan Vaksinasi Covid-19 secara gratis.

Sebagaimana Dikutip oleh Malang Terkini dari postingan akun Instagram Dinas Kesehatan Kota Malang @disketkotamalang yang diunggah pada Kamis 8 Juli 2021, disebutkan bahwa vaksinasi bagi masyarakat umum sudah dapat dilaksanakan di fasilitas kesehatan Kota Malang.

Berikut daftar Puskesmas Kota Malang yang melayani vaksinasi gratis:

Baca Juga: Daftar 41 Klinik Kota Malang yang Melayani Vaksinasi Covid-19 Gratis

Puskesmas Janti, Puskesmas Mulyorejo, Puskesmas Ciptomulyo, Puskesmas Arjuna, Puskesmas Bareng , Puskesmas Rampal Celaket, Puskesmas Dinoyo, Puskesmas Kendalsari, Puskesmas Mojolangu.

Puskesmas Pandanwangi, Puskesmas Cisadea, Puskesmas Kendalkerep, Puskesmas Polowijen, Puskesmas Kendungkandang, Puskesmas Arjowinangun, dan Puskesmas Gribig.

Daftar Rumah Sakit Kota Malang yang melayani vaksinasi Covid-19 gratis :

RSUD Dr. Saiful Anwar, RSUD Kota Malang, RSIA Rumkitban Malang, RST Dr. Soepraoen, RS Lavalette, RS Panti Waluyo Sawahan, RS Hermina Tangkubanperahu, RS Panti Nirmala.

RS Permata Bunda, RS Universitas Brawijaya, RS Galeri Candra, RSIA Puri, RSIA Permata Hati, RSIA Puri Bunda, RSIA Refa Husada, RSIA Muhammadiyah Malang, RSIA Mardie Waluyo Kauman.

Halaman:

Editor: Ianatul Ainiyah

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x