Update Prakiraan Cuaca di Wilayah Malang Besok Selasa, 7 Desember 2021, Berkabut Pada Pagi Hari

- 6 Desember 2021, 16:25 WIB
Prakiraan Cuaca di Wilayah Malang 7 Desember 2021
Prakiraan Cuaca di Wilayah Malang 7 Desember 2021 /Nordseher/pixabay/

MALANG TERKINI – Menurut Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) daerah Malang akan mengalami berkabut pagi hari pada 7 Desember 2021.

BMKG memperkirakan bahwa saat suhu titik paling rendah 23 derajat celcius hingga yang tertinggi 29 derajat celcius.

Sedangkan untuk kelembapan udara daerah Malang berkisar 70 sampai 95 persen saat terbitnya matahari hingga malam hari.

Baca Juga: Update Prakiraan Cuaca di Wilayah Malang 30 November 2021 Menurut BMKG, Cuaca Berkabut

Untuk kecepatan angin sendiri berkisaran antara 10 km/jam sampai 30km/jam tidak terlalu cepat.

Berikut adalah prakiraan cuaca di Malang menurut BMKG pada tanggal 7 Desember 2021.

Pukul: 01:00 – 04:00
Cuaca: Berkabut
Suhu: 23 derajat celcius

Pukul: 04:00 – 07:00
Cuaca: Berkabut
Suhu: 22 derajat celcius

Pukul: 07:00 – 10:00
Cuaca: Cerah
Suhu: 25 derajat celcius

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah