5 Fakta Menarik Malang Creative Center yang Cocok untuk Coworking Space, UMKM dan Ekonomi Kreatif

- 23 Januari 2023, 21:55 WIB
5 fakta menarik Malang Creative Center yang cocok untuk coworking space serta UMKM dan ekonomi kreatif
5 fakta menarik Malang Creative Center yang cocok untuk coworking space serta UMKM dan ekonomi kreatif /Dokumen pribadi Malang Terkini/Amalia Citra Novianantya

MALANG TERKINI – Malang Creative Center merupakan sebuah gedung yang disediakan oleh Pemerintah Kota Malang melalui Dinas Koperasi Perindustrian dan Perdagangan untuk sektor industri.

Gedung Malang Creative Center yang terletak di Jl. A. Yani No. 53-55, Blimbing, Malang, Jawa Timur ini dipersiapkan oleh pemerintah untuk working space, serta wadah bagi pelaku UMKM dan ekonomi kreatif.

Dibangun dengan biaya Rp98 miliar, bangunan yang banyak disebut dengan Gedung MCC ini diharapkan akan menjadi ruang publik bagi sektor industri khususnya UMKM dan ekonomi kreatif.

Fakta menarik tentang Malang Creative Center (MCC)

Baca Juga: Inilah Fasilitas Malang Creative Center yang Kekinian, Siap Sambut Pelaku UMKM dan Ekonomi Kreatif

Ada beberapa hal menarik yang perlu diketahui oleh masyarakat luas, khususnya warga Malang, tentang MCC yang baru saja soft launching pada 7 Desember 2022 lalu.

Berikut 5 fakta menarik dari Gedung Malang Creative Center (MCC) yang perlu diketahui terutama bagi pelaku industri UMKM dan Ekonomi Kreatif

1. Filosofi gedung Malang Creative Center

Gedung Malang Creative Center atau MCC ini dibangun dengan 8 lantai dan menggunakan konsep sebuah replika Candi Badut.

Baca Juga: Pembangunan Gedung Malang Creative Center Dekat Pasar Blimbing Malang untuk Apa?

Halaman:

Editor: Niken Astuti Olivia

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x