3 Nasi Goreng di Malang, Enak Pol Ada yang Porsinya Jumbo Cukup untuk Berame-rame

- 8 November 2020, 11:23 WIB
Nasi Goreng Pak Dji Jumbo
Nasi Goreng Pak Dji Jumbo /Kolase Instagram/amazingindonesiafood dan Instagram/separuhakulemak

Mulai dari sayur-sayuran, jeroan, suwiran ayam, dan lain-lain. Bahkan sebagai pelengkapnya, ditambah dengan irisan timun dan lombok hijau.

Bagi Anda yang datang ke sini, kumpulkan kesabaran yang banyak ya.

Tempat kuliner di Malang ini hampir selalu padat merayap dengan pengunjung.

Alamatnya berada di Jl. Brigjen Katamso, No. 4, kauman, Kec. Klojen, Malang.

Jam bukanya mulai pukul 6 sore hingga 10 malam.

Baca Juga: 3 Hotel Angker di Malang, Yuk Uji Nyali dengan Menginap di Sini

2. Nasi Goreng Cak Koes

Jujukan selanjutnya adalah Nasi Goreng Cak Koes yang berada di sekitaran Sawojajar.

Lokasi tepatnya berada di Sawojajar, Kedungkandang, Malang.

Untuk jam bukanya sendiri, dibagi menjadi dua waktu. Yakni buka pada pukul 11.00 hingga 13.30 WIB.

Halaman:

Editor: Yuni Astutik

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x