Tempat Makan Unik di Malang, Dilengkapi dengan Perabotan Antik dan Instagenic

- 22 November 2020, 19:00 WIB
Rumah makan unik di Malang
Rumah makan unik di Malang /Instagram/abang_syah

MALANG TERKINI - Nongkrong adalah kegiatan wajib dan menjadi gaya hidup di era milenial saat ini.

Di Malang sendiri sudah ada banyak sekali kafe, bahkan tak sedikit kafe yang mengusung tema-tema unik dan menarik untuk dikunjungi.

Berikut ini tempat makan unik di Malang yang instagramable.

Baca Juga: Hotel Tugu Malang Tawarkan Meeting & Exquisite Dining

1. Roemah Coffee Loe Mien Toe

Salah satu kafe unik di Malang yang dapat dikunjungi adalah Roemah Coffee Loe Mien Toe.

Kafe ini memiliki desain interior yang unik dan tiada duanya di Malang yaitu mengusung konsep perpaduan gaya Tiongkok dan Jawa.

Tampak depan kafe ini terlihat kecil, tapi ketika masuk ke dalam kafe ini ternyata sangat luas.

Ketika memasuki kafe ini bisa melihat semua perabotan yang ada adalah barang-barang antik khas Jawa dan barang-barang khas Tiongkok.

Halaman:

Editor: Yuni Astutik

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x