Beri Gelar Netizen Paling Tidak Sopan ke Indonesia, Microsoft Diserang Hingga Tutup Komentar

- 26 Februari 2021, 16:25 WIB
Ilustrasi hasil survei Microsoft
Ilustrasi hasil survei Microsoft /Pixabay/Gerd Altmann

Keributan yang dilakukan netizen Indonesia pada akun Instagram Microsoft membuat pihak Microsoft menutup kolom komentarnya.

Hal ini menjadi sorotan hingga trending di Twitter. Sebagian orang merasa malu atas sikap netizen yang menyerang akun Instagram milik Microsoft.

Baca Juga: Kebijakan Baru Twitter Soal Larangan Ujaran Kebencian, Mulai dari Ras hingga Etnis

"wah bangga sekali. apa? microsoft bilang kami tidak sopan? ayo maki maki dengan kata kasar" tulis akun @mistaremon

"Kenapa sih makin kesini kok makin malu malu in :((((((" tulis @dangoubi.

"i really sorry for them, it's crazy i feel like it's my fault too, just because i'm indonesian." tulis @akunclowning.***

Halaman:

Editor: Yuni Astutik

Sumber: Microsoft


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah