Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 30 , 31, Laporan Percobaan Kandungan Listrik pada Buah

- 4 Agustus 2022, 04:43 WIB
Berikut kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 9 halaman 30 dan halaman 31 tentang menyajikan  Laporan Percobaan Kandungan Listrik pada Buah
Berikut kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 9 halaman 30 dan halaman 31 tentang menyajikan Laporan Percobaan Kandungan Listrik pada Buah /Freepik.com/pch.vector

Baca Juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 9 Halaman 22, 23, dan 24, Soal Pilihan Ganda dan Uraian

Buah lemon dari alat ukur volt meter memiliki arus listrik sebesar 1,23mA, buah pisang ambon memiliki arus listrik sebesar 0,16 mA dan buah salak pondoh memiliki arus listrik sebesar 0,10 mA.

Simpulan:
Dari percobaan kandungan listrik pada buah berdasarkan tingkat kemasaman dapat disimpulkan bahwa dalam buah-buahan semua terkandung muatan listrik.

Namun terjadi perbedaan besar kecilnya muatan listrik bila dibedakan berdasarkan rasa.
buah yang memiliki rasa manis memiliki tingkat kandungan listrik yang rendah sedangkan buah yang memiliki rasa masam memiliki tingkat kandungan listrik yang tinggi.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 9 Halaman 10 dan 11 Latihan 1.1, Nyatakan Perpangkatan dan Perkalian Berulang

Dari percobaan tersebut dapat disimpulkan bahwa semakin masam buah maka semakin tinggi juga kandungan listriknya.

Sebaliknya, semakin rendah tingkat keasaman air pada buah semakin rendah kandungan listriknya

Rujukan: Buku Paket Bahasa Indonesia Kelas 9 Kemendikbud

Halaman 31

Buat Laporan Percobaan “Kandungan Listrik pada Buah ke dalam bentuk paragraf.

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x