Apa Jenis Usaha Yang Dilakukan Ibu Made Yuliani? Jawaban Tema 5 Kelas 6 SD Halaman 120

16 November 2021, 08:54 WIB
Jawaban Tema 5 Kelas 6 SD Halaman 120, Apa jenis usaha yang dilakukan Ibu Made Yuliani. /Freepik/pch.vector

 

MALANG TERKINI – Kali ini kita membahas soal apa jenis usaha yang dilakukan Ibu Made Yuliani? Jawabannya ada pada jawaban Tema 5 Kelas 6 SD Halaman 120. 

Jawaban Tema 5 Kelas 6 SD Halaman 120 tentang apa jenis usaha yang dilakukan Ibu Made Yuliani? Akan kita bahas dalam artikel kali ini.

Pertanyaan tentang apa jenis usaha yang dilakukan Ibu Made Yuliani? Mari kita bahas dalam jawaban Tema 5 Kelas 6 halaman 120.

Baca Juga: Apa yang Harus Udin Lakukan agar Dapat Selalu Hidup Rukun? Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 3 Halaman 166

Adik-adik sebelum menjawab di halaman 120, mari membaca terlebih dahulu bacaan yang ada di halaman 119 dengan judul Kreativitas yang Membuahkan Hasil. 

Dari bacaan tersebut adik-adik dapat menjawab pertanyaan yang ada di halaman 120, maka baca dengan teliti bacaan tersebut agar adik-adik paham atas isi bacaan tersebut.

Malang Terkini akan menyajikan kunci jawaban beserta penjelasan Apa Jenis Usaha Yang Dilakukan Ibu Made Yuliani? Jawaban Tema 5 Kelas 6 SD Halaman 120. Kunci jawaban ditulis oleh Alumni Universitas Negeri Malang, Gilang Rafiqa Sari, S.Pd.

 Baca Juga: Temukan Kalimat Saran dan Jelaskan Maksudnya, Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 3 Halaman 166

Jawaban:

1. Apa jenis usaha yang dilakukan Ibu Made Yuliani?

Jenis wirausaha yang dijalankan oleh Ibu Made Yuliani antara lain rangkaian bunga kering, pewangi, dan bahan perawatan tubuh.

2. Apa bahan yang digunakan Bu Made untuk menjalankan usahanya?

Bahan yang digunakan Bu Made Yuliani untuk menjalankan usahanya adalah dengan menggunakan bunga-bunga kering dan buah-buahan. 

Baca Juga: Apa Kue Kesukaanmu, Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 3 Halaman 164

3. Apa yang dapat kamu pelajari dari cara Bu Made berwirausaha?

Manfaat dari usaha yang dijalani oleh Ibu Made Yuliani ramah lingkungan, selain itu karena semua bahan yang digunakan adalah bahan alami tanpa bahan kimia apapun, maka siapapun dapat meniru membuatnya dengan mudah. Masyarakat pun memanfaatkan hasilnya tanpa harus bersusah payah membuat.

4. Apa yang dapat kamu pelajari dari cara Bu Made berwirausaha?

Ibu Made Yuliani dalam menjalani wirausahanya memegang teguh aturan-aturan yang tetap melindungi lingkungan dari pencemaran, Ibu Made Yuliani pun dapat dalam pengolahan produknya mulai dari proses penanaman hingga selesai membuat rangkaian produk, Ibu Made Yuliani selalu memperhatikan terjaganya lingkungan di sekitarnya. 

Disclaimer:

1) Konten ini dibuat untuk membantu orang tua membimbing anak dalam belajar, selayaknya dijelaskan proses penemuan jawaban dan bukan hanya hasil akhirnya.

2) Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua dapat mengeksplorasi jawaban lebih baik. 

3) Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.***

Editor: Gilang Rafiqa Sari

Tags

Terkini

Terpopuler