6 Aplikasi Android Pelacak HP Hilang, Solusi Ketika Smartphone Dicuri Orang

- 9 Agustus 2021, 11:58 WIB
Aplikasi pelacak HP hilang
Aplikasi pelacak HP hilang /pixabay/un-perfekt/

Aplikasi pelacak HP Life360 ini memiliki fitur menarik bernama private map. Kita bisa membuat grup tracking yang berfungsi untuk mendeteksi keberadaan keluarga atau teman dekat yang sama-sama bergabung dalam fitur tersebut.

Menariknya, aplikasi Life360 ini juga memiliki fitur yang bisa memanggil ambulan, deteksi kecelakaan, maupun fitur lainnya jika terjadi sesuatu kepada orang dalam satu grup tracking.

5. Aplikasi Lost Phone Tracker

Aplikasi pelacak HP yang hilang selanjutnya bernama Lost Phone Tracker. Sesuai namanya, aplikasi ini memiliki fitur yang bisa digunakan untuk melacak keberadaan HP yang hilang.

Dengan fitur yang hampir sama dengan Find My Device, aplikasi ini juga dapat mengontrol HP yang hilang dari jarak jauh. Hal yang bisa dilakukan seperti penguncian HP, menderingkan HP, maupun melakukan factory reset agar file dalam HP tersebut tidak dapat dicuri.

6. Where’s My Droid

Aplikasi yang terakhir adalah Where’ My Droid. Aplikasi ini juga memanfaatkan fitur GPS sebagai pelacak HP yang hilang. Meskipun HP yang hilang dalam kondisi daya lemah atau mati, aplikasi ini tetap bisa mendeteksi.

Selain itu, aplikasi ini juga bisa memberitahu bahwa SIM Card pada HP yang hilang itu sudah diganti atau tidak. Melaui aplikasi ini, kita akan diberi notifikasi.

Baca Juga: Suka Bikin Video Pendek? Ini Cara Hasilkan Uang dari YouTube Shorts

Itulah tadi beberapa aplikasi pelacak HP smartphone yang hilang saat ponsel kita dicuri orang atau lupa meletakkan. Namun sebagai kehati-hatian lebih baik berjaga-jaga membekali HP masing-masing dengan perlindungan ekstra.***

Halaman:

Editor: Ianatul Ainiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x