Cara Atur Kamera Zoom Jadi Jernih Meski Kamera Webcam Biasa, Tak Perlu Upgrade Laptop

- 9 September 2021, 06:18 WIB
Ilustrasi - Cara setting kamera Zoom agar cerah tidak gelap meski kamera webcam laptop jelek
Ilustrasi - Cara setting kamera Zoom agar cerah tidak gelap meski kamera webcam laptop jelek /pixabay/mohamed_hassan/

MALANG TERKINI – Pernah tidak sih berpikir untuk upgrade laptop karena ketika Zoom meeting gambar terlihat kurang bagus.

Alih-alih menganggap bahwa resolusi kamera laptop kurang bagus, tapi bukan itu masalah sesungguhnya.

Ada cara untuk membuat tampilan video saat Zoom meeting terlihat bagus dan jernih tanpa harus keluarkan budget beli laptop baru.

Baca Juga: Keunggulan Fitur Stiker Link Instagram Stories dan Cara Menggunakannya, Gantikan Fitur Swipe Up

Zoom meeting pakai laptop akan menggunakan webcam yang disediakan oleh bawaan laptop.

Kadang memang kamera yang disematkan kurang bagus, dan dulu dianggap kurang berguna.

Namun sekarang webcam menjadi salah satu pertimbangan dalam memilih laptop.

Hal itu karena perubahan kegiatan masyarakat semenjak pandemi semua serba dilakukan daring.

Maka penggunaan kamera webcam saat Zoom sangat berguna.

Halaman:

Editor: Ianatul Ainiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x