Kunci Jawaban Pilihan Ganda IPA Kelas 9 Semester 2 Halaman 196 Tanah dan Keberlangsungan Hidup

- 7 Februari 2022, 11:33 WIB
Ilustrasi - Kunci jawaban pilihan ganda IPA kelas 9 semester 2 halaman 196 peran tanah bagi kehidupan
Ilustrasi - Kunci jawaban pilihan ganda IPA kelas 9 semester 2 halaman 196 peran tanah bagi kehidupan /Pixabay/yamabon

Kunci Jawaban: B

Alasan: Pada daerah miring seharusnya ditanami agar tak terjadi pengikisan tanah. Karena daerah yang miring rentan terjadi erosi.

6. Sifat-sifat tanah berubah melalui proses alam dan aktivitas manusia. Berdasarkan pernyataan berikut yang menunjukkan perubahan tanah karena proses alam adalah ....
A. Pengikisan nutrisi akibat hujan lebat
B. Banjir akibat pembangunan bendungan
C. Pembentukan gurun akibat penebangan pohon
D. Degradasi nutrisi tanah akibat penggunaan pestisida

Kunci Jawaban: A

Alasan: Pengikisan nutrisi akibat hujan lebat merupakan suatu fenomena alam. Sementara opsi B,C, & D terjadi karena ulah manusia.

7. Pelapukan tanah dapat terjadi secara biologi, kimia, dan fisika. Di antara lokasi berikut, lokasi yang tanahnya paling cepat mengalami pelapukan adalah daerah ....
A. Hutan tropis yang subur
B. Padang rumput yang kering
C. Memiliki curah hujan tinggi
D. Gurun pasir yang sangat panas

Kunci Jawaban: C

Alasan: Proses pelapukan ditentukan oleh udara, air, serta organisme. Curah hujan yang tinggi memiliki kadar ar yang tinggi dan organisme yang beragam.

8. Ion-ion dalam tanah yang dibutuhkan oleh tumbuhan antara lain ....
A. O2 dan CO2
B. SO42- dan O2
C. Mg2+ dan NO3-
D. Mg2+ dan CO2

Kunci Jawaban: C

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah