Pilih Rapid Test Antigen atau Antibodi? Berikut Ragam Deteksi Dini Virus Covid-19

- 2 November 2020, 07:00 WIB
Rapid Test - Malang Terkini
Rapid Test - Malang Terkini /pixabay/Belova59

MALANG TERKINI - Rapid test adalah salah satu hal yang bisa dilakukan untuk mendeteksi adanya virus Covid-19 dalam tubuh.

Rapid test sendiri ada dua macam, yakni rapid test berbasis antibodi dan rapid test dengan mendeteksi antigen. Lalu, apa saja perbedaan keduanya?

Ada beberapa hal yang bisa dijadikan patokan untuk screening awal ada tidaknya virus Covid-19 dalam tubuh. Biasanya digunakan cairan tubuh antara lain darah ataupun lendir yang ada di hidung dan tenggorokan untuk mengetahui adanya infeksi virus dalam tubuh.

Dari segi biaya, rapid test yang menggunakan darah biayanya tidak terlalu mahal. Kementerian Kesehatan RI melalui Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan menetapkan batasan tarif rapid test sebesar Rp150 ribu.

Baca Juga: Chef Juna Blak-blakan Akui Dirinya Seorang Duda, Ini Identitas Istri dan Penyebab Perceraiannya

Penetapan tarif rapid test tersebut berlaku mulai tanggal 6 Juli 2020 sesuai dengan surat edaran Kementerian Kesehatan yang bertanggal 7 Juli 2020.

Dilansir MALANG TERKINI dari portaljember.com, dari Perbedaan Rapid Test Antibodi dan Antigen, Intip Penjelasannya berikut indikator yang bisa dijadikan acuan untuk memilih antara Rapid Test Antibodi dan Rapid Test Antigen.

Rapid Test Antibodi

1. Nama Lain

Halaman:

Editor: Devi Ratnaning Ayu

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x