Hujan Meteor dan Fenomena Langit Hingga Pertengahan November 2020, Jangan Sampai Ketinggalan

- 4 November 2020, 07:33 WIB
Fenomena Langit Meteor
Fenomena Langit Meteor /pixabay/OpenClipart-Vectors

MALANG TERKINI- Fenomena langit seperti gerhana dan hujan meteor adalah aktivitas langit yang paling ditunggu-tunggu oleh penggemar astronomi.

Bulan November 2020 langit malam hari akan tampak gemerlap dengan aneka aktivitas langit yang mempesona, hujan meteor salah satunya.

Dikutip dari website LAPAN, batuan tata surya dinamakan meteoroid, adapun ketika memasuki atmosfer bumi dan membara maka fenomena ini disebut meteor.

Bisa kita simpulkan bahwa hujan meteor adalah fenomena ketika batuan tata surya dalam jumlah banyak memasuki atmosfer bumi atau bisa juga dikarenakan debu-debu sisa komet. Batuan dan debu ini ada yang terbakar habis, ada juga yang tidak.

Baca Juga: Posisinya Makin Kuat, Usai Diundang Amerika Kini Prabowo Ditelpon Menteri Pertahanan Jepang

Batuan tata surya yang tidak habis terbakar saat mencapai permukaan bumi disebut meteorit.

Dilansir MALANG TERKINI dari portaljember.com, Ada Hujan Meteor dalam 7 Fenomena Langit Bulan November, Catat Waktunya, berikut adalah empat aktivitas langit yang bisa dinikmati hingga pertengahan November 2020

1. Hujan Meteor Taurid Utara

Hujan meteor taurid utara adalah hujan meteor yang ditandai dengan adanya 5 meteor yang muncul perjam dari sebelah utara rasi bintang Taurus.

Halaman:

Editor: Devi Ratnaning Ayu

Sumber: Lapan.go.id Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x