Mengenal Reza Rahadian, Profil dan Biodata: Usia, Karir, Penghargaan, Rumah, hingga Pendidikan

- 21 Januari 2022, 20:52 WIB
Prifil Reza Rahadian, mulai agama, usia, rumah, karir hingga penghargaan
Prifil Reza Rahadian, mulai agama, usia, rumah, karir hingga penghargaan /Tangkapan layar YouTube.com BW

Baca Juga: Reza Rahadian Disebut-sebut Netizen Soal Skandal 2014, Kim Hawt: Bukan Dia!

Pada film tersebut, pria kelahiran tahun 1987 tersebut merain penghargaan  Piala Citra untuk kategori Pemeran Pendukung Pria Terbaik.

Setahun kemudian, Reza Rahadian menyabet penghargaan sebagai Pemeran Utama Pria Terbaik di Festival Film Indonesia 2010.

Penghargaan tersebut ia dapatkan dari perannya di film '3 Hati Dua Dunia, Satu Cinta'.

Selain sebagai pemain, pria dengan tinggi badan 177 cm itu juga pernah menjadi sutradara sebuah film pendek berjudul 'Sebelah'.

Baca Juga: Biodata dan Profil Reza Rahadian, Aktor Terkenal yang Mempunyai Tempat Tinggal Mewah di Jakarta Selatan

Berikut profil dan biodata Reza Rahadian yang dirangkum Malang Terkini dari berbagai sumber

Nama lengkap: Reza Rahadian Matulessy

Nama panggung: Reza Rahadian

Tempat, Tanggal Lahir: Bogor, 15 Maret 1987

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah