Pak Ribut dan April, Ini Profil Biodata Murid dan Guru SD di Lumajang yang Viral di TikTok: Nama Asli, Umur

- 27 Maret 2022, 16:10 WIB
Profil Pak Ribut, Guru SD yang viral di medsos: umur, pekerjaan, nama asli, akun medsos
Profil Pak Ribut, Guru SD yang viral di medsos: umur, pekerjaan, nama asli, akun medsos /Tangkap Layar/TikTok/@R_DancerManagement

Baca Juga: Fakta Terbaru Grace Tahir, Ternyata Lebih Suka Baju Merek Ini: Kalo Kamu Trying To Be Cool, Enggak Cool

Kemudian semakin terkenal dan sering masuk FYP TikTok karena ia mengunggah video profesi ketika ia mengajar di SD N Lumajang.

Video yang paling viral adalah ketika ia sedang menjelaskan tentang kaum Sodom kepada murid-muridnya.

Viralnya video FYP TikTok yang diunggah 21 Maret 2022 tersebut sudah mendapatkan 14,1 juta tayangan, disukai oleh 1,4 juta orang, 40,6 ribu komentar dan 32,5 ribu dibagikan.

Sosok Pak Ribut merupakan guru honorer yang mengajar di SD N 1 Pagowan, Lumajang, Jawa Timur dan viral di TikTok setiap hari menempuh perjalanan selama 30 menit menuju sekolahan.

Baca Juga: PUPR Buka Sayembara Desain Kawasan dan Bangunan IKN Nusantara dengan Hadiah Rp3,4 M

Ia telah menjadi guru honorer dan mengajar selama 19 tahun, hal tersebut Pak Ribut sampaikan di video TikTok yang ia unggah 27 Maret 2022 ketika diundang oleh bapak Bupati Lumajang.

Selain mengabdi menjadi guru honorer Pak Ribut juga mempunyai profesi sampingan seperti pengusaha persewaan baju tari, TikToker, jasa endorse dan Yotuber.

Pak Ribut juga pernah menempuh pendidikan dan lulus dari Universitas Wijaya Kusuma Surabaya pada tahun akademik 2013/2014.

Dalam video yang ia bagikan di TikTok tentang proses perjalanan Pak Ribut yang diunggah pada 30 Januari 2022.

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah