Bacaan Doa untuk Kedua Orang Tua Lengkap: Arab, Latin, dan Terjemahannya

- 23 Agustus 2021, 09:47 WIB
Inilah Bacaan Doa untuk Kedua Orang Tua sudah Lengkap dengan versi Arab, Latin, dan Terjemahannya
Inilah Bacaan Doa untuk Kedua Orang Tua sudah Lengkap dengan versi Arab, Latin, dan Terjemahannya /Pixabay/Pexels

MALANG TERKINI - Doa untuk kedua orang tua sangat penting dipanjatkan oleh anak, mengingat peran besar mereka berdua dalam kehidupan.

Bacaan doa untuk kedua orang tua sebenarnya bermacam-macam, mulai dari yang pendek hingga yang lumayan panjang bisa ditemukan.

Namun tujuan doa untuk kedua orang tua semuanya sama, yakni agar kedua orang tua senantiasa diberi perlindungan oleh Allah Subhanahu Wa Ta'ala.

Baca Juga: 7 Ritual Masyarakat Jawa di Malam 1 Suro, dari Memandikan Pusaka sampai Kirim Doa Leluhur

Berikut ini bacaan doa untuk kedua orang tua yang biasa dipanjatkan oleh hampir seluruh Umat Islam di dunia lengkap dengan tulisan Arab, Latin, dan Terjemahannya:

Doa untuk kedua orang tua dalam Bahasa Arab:

اَللَّهُمَّ اغْفِرْلِيْ وَلِوَالِدَيَّ وَارْحَمْهُمَا كَمَا رَبَّيَانِي صَغِيْرًا

Arab Latin: Allahummaghfrilii wa liwaalidayya warhamhumaa kamaa Robbayaa nii shoghiira

Terjemahan Doa untuk kedua orang tua:

Halaman:

Editor: Yuni Astutik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x