Gus Baha Tolak Gelar Doktor Honoris Causa, Alasannya Konyol, Karena Tidak Punya Uang

- 9 Oktober 2021, 12:29 WIB
Ilustrasi Gus Baha menolak dengan tegas pemberian gelar kehormatan Doktor Honoris Causa karena takut suatu saat tidak punya uang, masak doktor kok miskin.
Ilustrasi Gus Baha menolak dengan tegas pemberian gelar kehormatan Doktor Honoris Causa karena takut suatu saat tidak punya uang, masak doktor kok miskin. /Tangkap layar/Instagram/@ceramahgusbaha

MALANG TERKINI - Alim tafsir Alquran KH Ahmad Bahauddin Nursalim atau Gus Baha pernah dianugerahi gelar Doktor Honoris Causa.

Namun jawaban Gus Baha mengenai pemberian anugerah Doktor Honoris Causa ini mengejutkan.

Sebab, Gus Baha secara tegas menolak pemberian gelar doktor kepadanya tersebut dengan beberapa alasan.

Baca Juga: Silsilah Gus Baha, Sosok Kyai Muda Didukung Masyarakat Gantikan KH Said Aqil Siradj Jadi Ketum PBNU

Dalam sebuah video unggahan kanal YouTube Kalam - Kajian Islam, Gus Baha bercerita tentang peristiwa tawaran pemberian gelar doktor tersebut.

"Orang kayak saya itu beberapa kali sebenarnya ditawari jadi Doktor Honoris Causa," kata Gus Baha.

Namun sayang, pemberian gelar kehormatan Doktor Honoris Causa tersebut justru kandas dan ditolak oleh Gus Baha.

Baca Juga: Hadits Nabi Paling Ditakuti oleh Habib Luthfi Bin Yahya, Terangkan Tiga Bahaya yang Akan Terjadi

Alasan yang paling menggelitik tidak mau menerima gelar kehormatan tersebut adalah tidak punya uang.

Halaman:

Editor: Muhammad Isnan

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x