36 Macam Takhayul dan Mitos Tentang Haid dari Berbagai Negara di Dunia

- 13 November 2021, 21:30 WIB
36 macam mitos dan takhayul tentang haid dari berbagai negara
36 macam mitos dan takhayul tentang haid dari berbagai negara /pexels/Sora Shimazaki

Nepal
8. Wanita haid dilarang pergi ke rumah orang lain ataupun bersosialisasi

Israel
9. Gadis yang haid pertama kali akan ditampar pipinya berkali-kali agar bisa mendapat pipi merah yang cantik seumur hidup
10. Bila mandi air panas saat haid, aliran darah haid akan semakin deras

Baca Juga: Showtimes Rank Bioskop Indonesia Hari Ini, Eternals dan The Medium Masih Kuasai Layar

Kolombia
11. Wanita haid dilarang minum minuman dingin karena dapat menyebabkan kram
12. Wanita haid dilarang keramas serta memotong rambut

Polandia
13. Berhubungan intim saat sedang masa haid dapat membuat pasangan meninggal dunia

Romania
14. Wanita haid dilarang memegang bunga sebab akan cepat layu

Baca Juga: 10 Larangan Wanita saat Haid atau Nifas Lengkap dengan Dalil, Mulai dari Cerai Sampai Bersetubuh

Malaysia
15. Wanita haid harus mencuci pembalutnya sebelum dibuang, sebab bila tidak mereka akan didatangi hantu

India
16. Wanita haid dilarang memasuki dapur atau memasak makanan untuk orang lain
17. Wanita haid dilarang memasuki tempat ibadah
18. Wanita haid hanya boleh memasuki tempat ibadah setelah mencuci rambut atau setelah hari keempat haid
19. Wanita haid harus berkeramas pada hari pertama haid agar dirinya bisa bersih sepenuhnya
20. Namun bila wanita haid berkeramas, aliran darah haidnya akan terhambat dan memengaruhi kesuburannya

Meksiko
21. Wanita haid sebaiknya tidak berdansa untuk menjaga kesehatan rahim

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari

Sumber: HelloClue.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah