Mitos Tentang Gerhana Bulan dari Belahan Dunia yang Perlu Anda Ketahui, Ada Bulan Jahat dan Baik?

- 19 November 2021, 17:21 WIB
Mitos Tentang Gerhana Bulan dari Belahan Dunia yang Perlu Anda Ketahui
Mitos Tentang Gerhana Bulan dari Belahan Dunia yang Perlu Anda Ketahui /Maria Nofianti/Pixabay/bdabney

MALANG TERKINI - Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional melaporkan akan terjadi gerhana bulan pada Jumat malam, 19 November 2021. Gerhana bulan ini merupakan terpanjang dalam 580 tahun terakhir.

Gerhana bulan adalah peristiwa ketika bumi berada di antara matahari dan bulan. Selama gerhana, Bumi bergerak di antara bulan dan matahari dan menghalangi sinar matahari yang dipantulkan oleh permukaan Bulan.

Kali ini, gerhana bulan akan berlangsung selama enam jam dan akan terlihat di seluruh dunia, termasuk Indonesia.

Baca Juga: 11 Fakta Tentang Fenomena Gerhana Bulan

Gerhana bulan telah menciptakan beberapa mitos dan legenda unik di seluruh dunia. Banyak di antaranya menggambarkan peristiwa tersebut sebagai sebuah pertanda.

Nah berikut ini merupakan beberapa mitos unik dari seluruh dunia yang berkaitan dengan gerhana bulan:

1. Bulan Jahat

Menurut peradaban kuno, “blood moon” atau bulan merah dianggap datang dengan niat jahat. Orang Inca kuno mengartikan warna merah tua sebagai macan yang menyerang dan memakan bulan.

Baca Juga: Anak Alami Diare, Kapan Waktu yang Tepat Menghubungi Dokter?

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah

Sumber: The Conservation


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x