16 Jenis Kucing Terpopuler Tahun 2022 Beserta Harganya

- 21 Januari 2022, 16:50 WIB
Jenis Kucing Beserta Harganya Di Tahun 2022
Jenis Kucing Beserta Harganya Di Tahun 2022 /Pixabay.com/TeamK/

Ciri utama dari Kucing ini bulunya yang mirip dengan kelinci, dengan dada yang lebar dan besar, dibanding dengan kucing lain, Ragdoll ini memiliki pilihan warna yang beragam.

Jika ingin memiliki kucing ini, wajib siapkan dana mulai dari 1 hingga tiga puluh juta rupiah.

5. Kucing Sphynx

Kucing Sphynx, kucing ini cocok populer dikalangan pecinta kucing, karena penampilan yang unik dan aneh, ciri khas dari kucing ini, tubuhnya tidak memiliki bulu sama sekali seperti kucing pada umumnya.

bentuk kucing ini sepintas mirip dengan anjing, karena telinganya yang lancing dan moncong yang menjulur kedepan.

Untuk memelihara kucing ini harus menyiapkan dana tiga sampai dua puluh lima juta rupiah.

6. Kucing Himalaya

Kucing Himalaya, kucing ini dibagi menjadi 2 jenis berdasarkan wajahnya, memiliki wajah yang datar dan wajah berbentuk boneka.

Ciri-ciri dari Himalaya, tubuhnya yang gemuk, bulat, besar serta kaki yang pendek. Kucing ini juga banyak dicari para pecinta hewan.

Kucing Himalaya memiliki harga yang fantastis, mulai dari 15 hingga dua puluh lima juta rupiah.

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari

Sumber: Youtube Aziz Ranchid Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x