Cara Menonaktifkan Akun Facebook untuk Sementara

- 18 Februari 2022, 19:22 WIB
Cara menonaktifkan akun Facebook untuk sementara
Cara menonaktifkan akun Facebook untuk sementara /DADO RUVIC/REUTERS/

MALANG TERKINI – Facebook merupakan salah satu -platform media sosial terbesar saat ini di dunia, walaupun Facebook bisa menjadi wadah untuk orang-orang bisa terhubung dan berkomunikasi bersama keluarga dan sahabat.

Namun akhir-akhir ini Facebook juga menghadapi banyak masalah keamanan dan privasi.

Sehingga saat ini kepopuleran Facebook yang bersaing dengan platform media sosial lain, membuat tingkat popularitasnya tidak seperti dulu.

Baca Juga: Tutorial Cara Login Akun Facebook yang Tidak Bisa Dibuka Karena Lupa Password atau Diblokir

Baru-baru ini, dengan maraknya pengguna media sosial, hal tersebut mungkin membuat Anda kewalahan atau ingin beristirahat sejenak dari Facebook.

Jika ingin menonaktifkan akun Facebook, nampaknya tidak terlalu rumit dan mudah untuk melakukannya.

Dengan menonaktifkan akun Facebook Anda, artinya dengan sendirinya semua informasi Facebook Anda akan hilang, sehingga tidak ada seseorang pun bisa menghubungi atau melihat profil, konten atau aktivitas yang telah Anda bagikan.

Berikut ini informasi cara menonaktifkan akun Facebook untuk sementara yang sudah disiapkan oleh Malang Terkini kepada anda

Baca Juga: Cara Download Video Facebook Gratis dan tanpa Aplikasi dengan Cepat: di FDOWN Aja

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah