5 Tips Investasi Emas Bagi Pemula, Salah Satunya Perhatikan Waktu Pencairan!

- 23 Oktober 2022, 06:51 WIB
ilustrasi: Tips Investasi Emas untuk Pemula
ilustrasi: Tips Investasi Emas untuk Pemula /Pexels/Zlaťáky.cz

Apabila anda menginginkan sistem tabungan, maka bisa dengan mencicilnya atau menabung sesuai kemampuannya.

Ketiga, memilih cara menyimpan.

Bagi kalian yang membeli emas fisik maka bisa menyimpan di rumah dengan safety box, menyimpan di bank, Pegadaian, atau menggunakan brankas Antam.

Baca Juga: Tips Mudah Menabung Lebih dari Rp60 Juta dalam Setahun

Keempat, memperhatikan waktu pencairan.

Waktu untuk mencairkan emas tergantung pada tujuan dan kebutuhan anda. Apabila tujuan anda sudah tercapai, maka emas yang anda punya bisa segera dicairkan.

Tapi, apabila anda menginginkan keuntungan yang maksimal dari emas yang anda punya, maka emas tadi harus disimpan minimal selama lima tahun.

Saran dari Prudential adalah lebih baik kalian membeli emas yang berukuran kecil atau pecahan per satu gram, karena mudah dicairkan dibandingkan 50 gram.

Baca Juga: Kalender Hijriyah Hari Ini, Minggu Tanggal 23 Oktober 2022 Masehi

Demikian informasi yang dapat kami sampaikan berkaitan dengan tips investasi emas bagi pemula. Selamat berinvestasi dan semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Iksan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x