Jadwal Vaksin Gratis Sidoarjo dan Surabaya Terbaru 2021, Segera Daftar Sebelum Kehabisan Kuota

2 September 2021, 14:40 WIB
Segera Daftar, 3 Jadwal Terbaru Vaksin Gratis Surabaya dan Sidoarjo, 1-4 September 2021, Link Pendaftaran /Pixabay/Katja Fuhlert

MALANG TERKINI - Simak jadwal vaksin terbaru untuk daerah Sidoarjo dan Surabya tanggal 1 - 4 September 2021.

Surabaya dan Sidoarjo merupakan dua daerah yang berada pada zona hitam. Menerima vaksinasi tentu menjadi hal yang sangat dibutuhkan dalam situasi ini untuk melawan virus Covid-19. 

Segera daftarkan dirimu dan keluarga sebelum kuota penuh. Pemerintah Indonesia menyediakan vaksin dengan jumlah banyak untuk masyarakat Indonesia.

Baca Juga: Sertifikat Vaksin Tidak Muncul di PeduliLindungi? Simak Penjelasan dan Solusinya

Hal ini, disambut baik oleh masyarakat, kuota vaksin akan segera penuh dalam waktu dua jam sejak pendaftaran dibuka.

Oleh karena itu, masyarakat dituntut aktif untuk terus memantau informasi jadwal vaksin gratis terbaru diberbagai media dan website penyedia vaksin gratis.

Dilansir Malang Terkini dari Sragen Update dalam artikel "Segera Daftar, 3 Jadwal Terbaru Vaksin Gratis Surabaya dan Sidoarjo, 1-4 September 2021, Link Pendaftaran", berikut adalah jadwal vaksin gratis terbaru daerah Sidoarjo dan Surabaya.

Baca Juga: Sertifikat Vaksin Belum Muncul? Ini Cara Mudah untuk Cek dan Unduh Melalui PeduliLindungi

Vaksin gratis Surabaya, Sentra vaksinasi Ciputra World

Hari/Tanggal: (08.00 – selesai)

Rabu, 1 September 2021 – vaksin AstraZeneca
Kamis, 2 September 2021 - Sinovac
Jumat, 3 September 2021 - AstraZeneca
Sabtu, 4 September 2021 - Sinovac

Lokasi: Ciputra World Surabaya

Link Pendaftaran: klik di sini atau klik di sini

Baca Juga: Jadwal dan Persyaratan Vaksin Covid-19 untuk Ibu Hamil di Kota Malang Gratis

Syarat:

- Membawa KTP atau surat domisili
- Dalam kondisi sehat
- Tidak positif Covid dalam 3 bulan terakhir

- Wajib menggunakan masker double
- Disarankan mengkonsumsi makanan terlebih dahulu agar memiliki stamina yang baik

- Apabila memiliki kondisi kesehatan tertentu harap berkonsultasi dengan dokter ahli yang merawat serta membawa ‘Surat Layak Vaksin’
- Wajib menerapkan protokol kesehatan yang berlaku

Baca Juga: Info Jadwal Vaksin Covid-19 Bulan September untuk Warga Malang, Segera Cek Informasi Lengkapnya

Vaksin Gratis Sidoarjo Dosis 2, Puskesmas Buduran

Hari/tanggal: Kamis, 2 September 2021 (08.30 – 11.00)
Kuota: 350 dosis
Link Pendaftaran online: klik di sini (link dibuka pada Rabu, 1 September 2021 jam 12.00)

Hari/tanggal: Jumat, 3 September 2021 (08.30-11.00)
Kuota: 200 orang/dosis
Link Pendaftaran online: klik di sini (link pendaftaran dibuka pada Kamis, 2 September 2021 jam 13.00)

Lokasi: Puskesmas Buduran Sidoarjo

Baca Juga: Info Vaksin Blitar: Jadwal Vaksinasi Covid-19 Dosis 2 Astrazeneca Kabupaten Blitar September 2021

Syarat dan ketentuan:

- Kondisi sehat
- Membawa sertifikat/kartu vaksin dosis 1
- Khusus dosis 1 dilayani oleh Puskesmas Buduran
- Datang sesuai jadwal

Vaksin Gratis Sidoarjo, Puskesmas Barengkrajan

Hari/tanggal: Jumat, 3 September 2021 (8.00 – 10.00)

Kuota: 100 orang
Lokasi: Puskesmas Barengkrajan
Pendaftaran online: klik di sini

Baca Juga: Info Vaksin Malang: Vaksinasi Berhadiah di RSU Wajak Husada, 3 dan 4 September 2021, Lengkap Syarat dan Format

Syarat dan ketentuan:

- Pesetta vaksinasi Sinovac dosis 2
- Peserta dosis satu di Puskesmas Barengkrajan
- Peserta wajib membawa fotocopi KTP/KK dan kartu vaksin dosis 1.

Demikian informasi terkait jadwal vaksin gratis terbaru daerah Sidoarjo dan Surabaya.*** (Arina Nihayati/Sragen Update)

Editor: Gilang Rafiqa Sari

Sumber: Sragen Update

Tags

Terkini

Terpopuler