Cara Pengisian Formasi Pendaftaran CPNS 2021, Login sscn.bkn.go.id

- 11 Januari 2021, 19:31 WIB
Ilustrasi seleksi CPNS. Sambut CPNS 2021, Inilah Kumpulan Contoh Soal TKP SKD dan Jawabannya
Ilustrasi seleksi CPNS. Sambut CPNS 2021, Inilah Kumpulan Contoh Soal TKP SKD dan Jawabannya /Antara/Adeng Bustomi

MALANG TERKINI - Pembukaan pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Formasi 2021 rencananya akan dimulai pada April-Mei tahun 2021.

Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPANRB) menyebut jika pembukaan CPNS 2021 akan diadakan mulai April hingga Mei

Meski sampai saat ini pemerintah belum menentukan jadwal pasti, ada beberapa pos formasi yang menjadi fokus pemerintah di CPNS 2021.

Baca Juga: Pendaftaran CPNS 2021, Ini Besar Gaji Pokok Sesuai Golongan Pendidikannya

Perlu diingat, untuk mendaftar CPNS, diperlukan beberapa dokumen yang harus disiapkan oleh para pendaftar.

Tentu setiap institusi pemerintah menyediakan formasi pada CPNS 2021 dengan ketentuan pendaftaran masing-masing baik pusat maupun daerah.

Sebagaimana MalangTerkini.com kutip dari Fix Indonesia dalam artikel "Segera Klik sscn.bkn.go.id untuk Cek Cara Pengisian Formasi Pendaftaran CPNS 2021"

Berikut ini tata cara pengisian formasi CPNS 2021

- Login terlebih dahulu di sscn.bkn.go.id dan Pilih instansi

Halaman:

Editor: Ianatul Ainiyah

Sumber: Fix Indonesia PRMN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah