Setelah Proses Evaluasi Kartu Prakerja Gelombang 12 Selesai, Ini Cara untuk Cek Kamu Lolos atau Tidak

- 25 Februari 2021, 07:18 WIB
Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 11 telah dibuka hari ini, Senin 2 November 2020 segera login di www.prakerja.go.id.
Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 11 telah dibuka hari ini, Senin 2 November 2020 segera login di www.prakerja.go.id. /

MALANG TERKINI - Porgram kartu Prakerja gelombang 12 telah resmi dibuka pada Selasa, 23 Februari 2021.

Besaran bantuan yang diberikan pemerintah di program kartu Prakerja sebesar Rp3,5 juta dengan kuota 600.000 orang. Untuk itu, bagi yang belum terdaftar diharapkan segera melakukan pendaftaran karena pendaftaran akan ditutup setelah kuota terpenuhi.

Seperti dilansir dari Instagram Prakerja.go.id sejumlah peserta bertanya, berapa lama proses evaluasi akan selesai, dan bagaimana cara cek lolos atau tidaknya.

Baca Juga: Login prakerja.go.id, Ini Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 12 Dapat Bantuan Rp3,5 Juta

Baca Juga: Cara Upload Foto KTP Saat Daftar Kartu Prakerja Gelombang 12, Tanpa Gagal!

Diketahui, setelah proses evaluasi pendaftaran sudah dilakukan oleh manajemen prakerja, tentu tahap selanjutnya adalah pengumuman hasil seleksi.

Proses evaluasi prakerja ini berjalan sekalian dengan proses pendaftaran yang masih dibuka.

Pendaftaran prakerja gelombang 12 dilaksanakan Selasa 23 Februari 2021 sampai Jumat 26 Februari 2021.

Ada dua cara untuk mengetahui apakah peserta lolos atau tidak di gelombang 12 ini.

Halaman:

Editor: Ianatul Ainiyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x