Taqobbalallahu Minna wa Minkum atau Minal Aa’idin Wal Faa’iziin? Lengkap 10 Ucapan Idul Fitri 2021/1442 H

- 10 Mei 2021, 09:28 WIB
Taqobbalallahu Minna wa Minkum atau Minal Aa’idin Wal Faa’iziin?
Taqobbalallahu Minna wa Minkum atau Minal Aa’idin Wal Faa’iziin? /chiplanay /Pixabay/chiplanay

Para ulama telah menjelaskan bahwa ucapan selamat untuk menyambut hari raya tidak memiliki batas. Semua ucapan diperbolehkan asal memiliki makna yang baik.

Tidak ada syariat yang membatasi tahniah dengan ucapan atau doa-doa. Sama halnya dengan perayaan Idul Fitri yang di mana tidak ada syariat untuk membatasi jenis perayaannya.

Selama baik kegiatan yang dilakukan saat perayaan tidak mengandung hal-hal yang diharamkan. Sebab itu ucapan Minal Aa’idin Wal Faa’iziin dipebolehkan untuk diucapkan pada hari raya Idul Fitri.

Namun adapun ucapan yang lebih utama yakni “Taqobbalallohu Minna wa Minkum”, ucapan tersebut memiliki arti “Semoga Allah menerima amal baik dari Anda dan kami".

Ucapan tersebut lebih umum dan diucapkan oleh umat muslim di seluruh dunia dalam menyambut hari raya Idul Fitri.

Baca Juga: 20 Ucapan Idul Fitri 2021 Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia, Cocok Digunakan sebagai Hampers

Tahniah “Taqobbalallohu Minna wa Minkum” dan “Minal Aa’idin Wal Faa’iziin” keduanya sama-sama benar dan diperbolehkan untuk diucapkan pada saat datangnya Hari Raya Idul Fitri karena memliki arti yang baik bagi si pemberi atau penerima ucapan.

Berikut adalah contoh ucapan selamat Idul Fitri lainnya.

1. “Semoga keajaiban Idul Fitri membawa banyak kebahagiaan dalam hidup Anda sendiri, Semoga Anda mengamatinya bersama dengan Keluarga dan Teman dekat Anda, Dan akankah hati Anda penuh dengan sukacita dan cinta! Selamat Idul Fitri!.”

2.  “Cintai sebagai seorang anak dan bersyukur kepada Allah karena dia menganugerahi semua Muslim dengan momen yang begitu indah. Selamat merayakan Idul Fitri 1442H.”

Halaman:

Editor: Yuni Astutik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah