Info Pengumuman Prakerja Gelombang 18 Terbaru, Ciri-ciri Orang Ini Tak Bakal Lolos Seleksi

- 24 Agustus 2021, 14:46 WIB
Info terbaru pengumuman Kartu Prakerja gelombang 18
Info terbaru pengumuman Kartu Prakerja gelombang 18 /Instagram @prakerja.go.id/

Setelah masa penutupan pendaftaran gelombang 18 lalu, kini sedang dilaksanakan verifikasi data mengenai siapa peserta yang bakal lolos dan tidak lolos.

Seperti dilansir Malang Terkini dari laman resmi Kartu Prakerja, memberitahukan ciri-ciri orang yang tidak bakal lolos verifikasi.

Mereka secara otomatis akan gagal dan tidak lolos saat proses evaluasi dilakukan oleh panitia seleksi Kartu Prakerja gelombang 18.

Berikut ciri-ciri orang yang tidak akan lolos seleksi pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 18.

Baca Juga: Bicara makna Hidup, Akun Medsos Kartu Prakerja Kenalkan Konsep Ikigai

1. Aparatur sipil negara (ASN)
2. Guru yang tercatat di Dapodik
3. Pimpinan dan anggota DPR
4. Pejabat Negara
5. Perangkat Desa
6. Pejabat BUMN dan BUMD
7. Sedang menempuh pendidikan
8. Sedang memiliki ikatan pinjaman KUR
9. Penerima Bansos, BLT, maupun BPUM
10. Ada 3 atau lebih dalam 1 NIK yang didaftarkan

Sepuluh ciri-ciri orang di atas bisa dipastikan tidak lolos dalam proses evaluasi Kartu Prakerja gelombang 18 yang akan diumumkan beberapa hari kedepan.

Baca Juga: Tidak Ada Tanda Lolos atau Gagal Daftar Prakerja Gelombang 18? Ini Cara Ceknya

Sebagai informasi, mereka yang tekah dinyatakan lolos seleksi Kartu Prakerja gelombang 18, maka ada tahapan yang harus diselesaikan oleh pendaftar.

Tahapan yang harus dilakukan tersebut adalah menonton sebanyak tiga video mengenai Kartu Prakerja.

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari

Sumber: Prakerja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah