Laporan Aktivitas Gunung Merapi Pagi Ini, 3 Desember 2021 Peningkatan Gempa Tektonik

- 3 Desember 2021, 06:22 WIB
Ilustrasi - Informasi perkembangan gempa tektonik Gunung Merapi tgl 3 Desember 2021
Ilustrasi - Informasi perkembangan gempa tektonik Gunung Merapi tgl 3 Desember 2021 /Portal Jogja/@Chandra Adi/


MALANG TERKINI – Informasi terbaru perkembangan gempa tektonik Gunung Merapi pagi ini masuk level III (siaga).
Laporan gempa tektonik terus terjadi sepanjang malam hingga dini hari, Jumat 3 Desember 2021 sehingga menunjukkan level siaga.

Peningkatan gempa tektonik tampak dari laporan pantauan tim geologi yang melaporkan aktivitas gunung Merapi.

Baca Juga: Gunung Merapi Siaga, Semburkan Awan Panas hingga Hujan Abu Guyur Sebagian Wilayah Jawa Tengah

Kondisi Gunung Merapi hari ini, Jumat 3 Desember 2021 berdasarkan periode pengamatan pukul 00.00-06.00 WIB, mengalami 70 kali gempa guguran dengan amplitudo 3 - 26 mm lama gempa 11-107 detik.

Selain itu juga mengalami 1 kali gempa hembusan dengan amplitudo 4 mm lama gempa 10 detik.

Seperti dilansir Malang Terkini dari resmi magma.esdm.go.id, gunung Merapi yang berlokasi di perbatasan Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta itu sekarang berstatus Siaga Level III.

Baca Juga: Gunung Merapi Siaga, Semburkan Awan Panas hingga Hujan Abu Guyur Sebagian Wilayah Jawa Tengah

Masyarakat diharapkan bisa mengantisipasi gangguan akibat abu vulkanik dari erupsi Gunung Merapi ini.

Serta diminta tetap waspada akan bahaya lahar jika turun hujan di sekitargunubolll gunung Merapi.

Gunung Merapi yang terletak di perbatasan Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta itu berstatus Siaga Level III.

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari

Sumber: Twitter @infotimigasi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah