Monyet Turun Gunung, Bagaimana Kondisi Kelud Hari ini, 14 Desember 2021?

- 14 Desember 2021, 07:56 WIB
Ilustrasi - Banyak monyet turun gunung, kondisi Gunung Kelud aman?
Ilustrasi - Banyak monyet turun gunung, kondisi Gunung Kelud aman? /Pixabay/TheOtherKev


MALANG TERKINI - Banyak kawanan monyet yang turun gunung terlihat menuruni Gunung Kelud pada Minggu, 12 Desember 2021.

Warga menyaksikan monyet yang turun gunung itu disangkutkan dengan aktivitas Gunung Kelud yang berlokasi di Kediri, Jawa Timur itu.

Seorang menurut warga sekitar baru kali ini dia melihat kumpulan monyet turun gunung.

Baca Juga: Ratusan Monyet Turun Gunung, Warga Sangkut Pautkan dengan Aktivitas Kelud

Beberapa warga yang panik mengait-mengaitkan fenomena itu dengan aktivitas salah satu gunung berapi yang terakhir meletus pada di tahun 2014 yang lalu.

Kondisi Gunung Kelud hari ini, 14 Desember 2021 akan diulas dalam artikel ini.

Gunung Kelud merupakan salah satu Gunung berapi yang masih aktif berlokasi di Jawa Timur.

Menurut data magma Indonesia seperti dilansir Malang Terkini, 14 Desember 2021 menjelaskan bawa Gunung Kelud terletak di Kabupaten atau Kota Kediri, Blitar, Malang, Jawa Timur.

Gunung Kelud ini memiliki posisi geografis di Latitude -7.93 derajat Lintang Utara (LU) dan Longitude 112.308 derajat Bujur Timur (BT).

Baca Juga: Penampilan EXO Tiba-tiba Dihapus di Tencent Music Awards (TMEA 2021), K-Pop Masih Dilarang di China?

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah

Sumber: Magma ESDM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x