Jadwal dan Tempat Vaksinasi Covid 19 Dosis 1, 2, Booster di Nganjuk, Warga Harus Catat!

- 21 Februari 2022, 08:28 WIB
Ilustrasi - Jadwal dan lokasi yang menyediakan vaksin Covid 19 di Nganjuk
Ilustrasi - Jadwal dan lokasi yang menyediakan vaksin Covid 19 di Nganjuk /Pixabay/geralt

 

MALANG TERKINI - Kasus aktif Covid 19 masih tinggi, warga diharapkan segera mengikuti program vaksinasi baik untuk dosis 1, 2, dan Booster.

Warga Nganjuk tidak perlu bingung mencari tempat yang menyediakan program vaksinasi.

Artikel ini membahas jadwal dan tempat vaksinasi Covid 19 untuk dosis 1, 2, dan Booster dengan jenis vaksin Astrazeneca dan Sinovac di daerah Nganjuk.

Baca Juga: Info Jadwal dan Lokasi Vaksin Dosis 1, 2, dan Booster di Kota Madiun Terbaru Februari 2022, Cek Persyaratannya

Program vaksinasi yang diadakan pemerintah bertujuan untuk meningkatkan kekebalan kelompok guna meningkatkan imunitas warga melawan virus Covid 19.

Pandemi ini belum berakhir, namun aktivitas harus tetap dilaksanakan.

Bekerja, sekolah, atau menjalani aktivitas sehari-hari tetap memerlukan perlindungan mengingat virus ini ada dimana-mana.

Baca Juga: Ratu Elizabeth II Positif Covid-19, Tetap Melanjutkan Tugas Resminya

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x