Profil Akmal Marhali, Koordinator SOS yang Menjadi Anggota TGIPF Kasus Tragedi Kanjuruhan

- 9 Oktober 2022, 06:12 WIB
Ini profil Akhmal Marhali, anggota Tim Gabungan Independen Pencari Fakta (TGIPF) kasus tragedi Kanjuruhan
Ini profil Akhmal Marhali, anggota Tim Gabungan Independen Pencari Fakta (TGIPF) kasus tragedi Kanjuruhan /tangkap layar/ YouTube Suara Bola

MALANG TERKINI – Akmal Marhali adalah CEO Tangerang Wolves yang juga koordinator Save Our Soccer (SOS) Indonesia.

Tak sedikit yang mencari profil Akhmal Marhali terutama saat ia diumumkan menjadi salah satu anggota Tim Gabungan Independen Pencari Fakta atas kasus tragedi Kanjuruhan.

Masyarakat Indonesia yang menyoroti penanganan kasus Kanjuruhan ini banyak yang ingin mengetahui profil Akhmal Marhali lebih mendalam terlebih perannya di dunai sepakbola Indonesia.

Baca Juga: Biodata Farel Prayoga Lengkap: Pendidikan, Usia hingga Asal Daerahnya 

Akhmal Marhali sudah tak asing lagi bagi para pecinta sepakbola, ia adalah salah satu pemerhati sepakbola di Indonesia.

Berbagai kritik tajamnya dan saran untuk dunia sepakbola tanah air sudah banyak sekali diberikan demi perkembangan sepakbola yang lebih baik.

Demikian pula dalam kasus tragedi Kanjuruhan yang menelan ratusan korban jiwa dan luka-luka juga tak luput dari pencermatan Akhmal Marhali.

Maka tak heran jika kemudian banyak orang yang ingin mengetahui bagaimana kiprah Akhmal Marhali di dunia sepakbola tanah air ini.

Baca Juga : Siapa Akmal Marhali? Berikut Profil Lengkap Salah Satu Anggota TGIPF Tragedi Kanjuruhan

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah