Biodata Dedi Mulyadi, Anggota DPR RI dan Profil Lengkap dengan Umur, Pekerjaan, Istri, hingga Perjalanan Karir

- 28 Oktober 2022, 12:26 WIB
Biodata dan Profil Dedi Mulyadi agama, umur, pekerjaan, istri hingga perjalanan karirnya.
Biodata dan Profil Dedi Mulyadi agama, umur, pekerjaan, istri hingga perjalanan karirnya. /Tangkap Layar YouTube/Kang Dedi Mulyadi Channel

Dedi Mulyadi pernah menjadi Ketua DPC partai Golkar Purwakarta di tahun 2004 dan selanjutnya di tahun 2016 ia menjadi Ketua DPD Partai Golkar Jawa Barat.

Sebelum terpilih menjadi Anggota DPR RI periode 2019 -2024, Dedi Mulyadi menjabat sebagai Bupati Purwakarta sejak tahun 2018.

Selanjutnya Dedi Mulyadi terpilih sebagai Ketua DPD Partai Golkal Jawa Barat sejak tahun 2016 hingga tahun 2020.

Baca Juga: Biodata Andina Julie Miss Grand Indonesia 2022, Ini Profil Lengkap dengan Asal, Umur, dan Pendidikan 

Sejak tahun 2019 Dedi Mulyadi terpilih menjadi anggota DPR RI untuk periode 2019-2024.

Biodata

Berikut ini adalah biodata dari Dedi Mulyadi yang berhasil dirangkum Malang Terkini dari berbagai sumber.

Biodata Dedi Mulyadi
Nama: H. Dedi Mulyadi
Tanggal Lahir: 11 April 1971
Tempat Lahir: Subang, Jawa Barat, Indonesia
Nama istri: Anne Ratna Mustika
Anak: 5 orang
Pekerjaan: Anggota DPR RI
Partai: Golkar
Agama: Islam
Instagram: @dedimulyadi71
Prestasi: Satyalancana Kebudayaan

Baca Juga: Biodata dan Profil Atta Halilintar Lengkap dengan Sumber Kekayaan, Umur, Pendidikan hingga Perjalanan Karir

Itulah profil dan biodata Dedi Mulyadi lengkap dengan agama, umur, nama istri, hingga perjalanan karirnya.***

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x