Profil dan Biodata Yassine Bounou, Kiper Andalan Timnas Maroko yang Tampil di Piala Dunia 2022 Qatar

- 6 Desember 2022, 11:11 WIB
Profil dan biodata Yassine Bounou alias Bono
Profil dan biodata Yassine Bounou alias Bono /Instagram/@bounouyassine_bono

Baca Juga: Profil dan Biodata Youssef En-Nesyri, Pemain Andalan Timnas Maroko yang Tampil di Piala Dunia 2022 Qatar

Tentunya, baik Maroko maupun Spanyol telah mempersiapkan pemain andalan masing-masing dalam turnamen terbesar sepak bola internasional ini.

Salah satu pemain andalan Tim "Singa Atlas" Maroko adalah Yassine Bounou yang berposisi sebagai penjaga gawang.

Yassine Bounou alias Bono merupakan kiper mumpuni yang dipersiapkan Maroko untuk menghadapi teror para pemain lawan yang haus gol.

Saat menaklukkan Belgia di babak penyisihan Piala Dunia 2022 lalu, ia sempat mendadak digantikan karena tidak enak badan.

Baca Juga: Profil dan Biodata Zakaria Aboukhlal, Penyerang Andalan Timnas Maroko di Piala Dunia Qatar 2022

Namun, kini Bono sudah kembali siap untuk dimainkan selama 90 menit penuh di babak 16 besar dalam duel versus Spanyol.

Yassine Bounou merupakan pesepak bola profesional yang saat ini bermain untuk klub Sevilla FC dan juga tim nasional Maroko.

Tercatat ia sudah tampil 47 kali membela timnas Maroko, penampilan perdananya pada 14 Agustus 2013 saat berhadapan dengan Burkina Faso.

Biodata Yassine Bounou

Halaman:

Editor: Niken Astuti Olivia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x