Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 11 dan 12, Apa Peran Anggota BPUPKI dalam Perumusan Dasar Negara?

20 Juli 2022, 10:22 WIB
Berikut kunci jawaban PKN Kelas 7 Halaman 11 Kegiatan 2, Apa peran anggota BPUPKI dalam perumusan dasar negara? /Pexels/cottonbro

MALANG TERKINI – Berikut pembahasan dan kunci jawaban PKN Kelas 7 Halaman 11 dan 12 pada tugas Aktivitas 1.2 yakni peran anggota BPUPKI dalam perumusan dasar negara dan tugas dan tabel 1.1 tentang perumusan Pancasila sebagai dasar negara.

Pembahasan dan kunci jawaban PKN Kelas 7 ini dapat adik-adik gunakan untuk referensi belajar dan mengerjakan soal pada halaman 11 dan 12.

Artikel kunci jawaban PKN Kelas 7 Halaman 11 dan 12 ini berisi alternatif jawaban yang tidak mutlak menjamin kebenaran.

 Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 5 Aktivitas 1.1, Apa yang Sudah Kalian Ketahui tentang BPUPKI

Pada halaman ini, siswa diminta untuk berdiskusi membahas peranan anggota BPUPKI dalam merumuskan dasar negara.

Siswa juga diminta untuk melengkapi tabel uraian perumusan Pancasila sebagai dasar negara.

Berikut kunci jawaban PKN Kelas 7 Halaman 11 dan 12 yang telah disesuaikan dengan buku PKN kelas 7 terbitan Kemendikbud edisi revisi.

 Baca Juga: Lettu Pnb Allan Safitra Biodata Pilot yang Gugur dalam Kecelakaan Pesawat di Blora Lengkap dengan Akun IG

Alternatif Jawaban

Aktivitas 1.2

Sudah pahamkah kalian dengan apa yang telah dipelajari? Kalian dapat mempelajari lebih jauh untuk memahami dasar negara Indonesia dengan mendiskusikan:

1. Siapa saja anggota BPUPKI yang mengusulkan rumusan dasar negara?
Jawaban: Moh. Yamin, Mr. Soepomo, dan Ir. Soekarno

2. Apa peran anggota BPUPKI dalam perumusan dasar negara?
Jawaban:
- mengadakan pertemuan untuk mengumpulkan dan memeriksa usul-usul beberapa masalah, yakni Indonesia Merdeka
- menyelidiki usul-usul perumusan dasar negara
- menyepakati rumusan konsep dasar negara
- menetapkan rumusan dasar negara dalam Pembukaan UUD 1945 yang telah ditetapkan oleh PPKI pada 18 Agustus 1945

Baca Juga: Arti Mimpi Ibu Sakit Menurut Islam, Begini Penjelasan Ibnu Sirin

Tabel 1.1 Perumusan Pancasila sebagai Dasar Negara

Demikian pembahasan dan kunci jawaban PKN Kelas 7 Halaman 11 dan 12.

Disclaimer:

1) Konten ini dibuat untuk membantu siswa dalam belajar dan melakukan evaluasi.

2) Artikel kunci jawaban ini telah diverifikasi dan disetujui oleh Gilang Rafiqa Sari, S.Pd, alumni Universitas Negeri Malang.

3) Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa, orang tua, atau guru dapat mengeksplorasi jawaban lebih baik.

4) Artikel kunci jawaban PKN Kelas 7 Halaman 11 dan 12 ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.***

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah

Tags

Terkini

Terpopuler