10 Latihan Soal PAS SD Tema 3 Kelas 6 Semester 1 Disertai dengan Kunci Jawabannya,

- 1 Desember 2021, 13:44 WIB
Ilustrasi -Terbaru, Kunci Jawaban dan latihan Soal PAS tema 3 untuk siswa Kelas 6 SD Semester 1
Ilustrasi -Terbaru, Kunci Jawaban dan latihan Soal PAS tema 3 untuk siswa Kelas 6 SD Semester 1 /Pixabay /Stocksnap

Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar !

1. Televisi ditemukan oleh....

A. Alfred Nobel
B. Alessandro Volta
C. John Logie Baird
D. Blaise Pascal

Jawab: C

2. Jarak antara dua nada yang dinyatakan dengan pembanding disebut...

A. ketukan
B. tempo
C. interval
D. nada

Jawab: C

3. Tangga nada yang bersifat riang gembira adalah...

A. minor
B. mayor
C. senang
D. sedih

Jawab: B

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah