Jadwal Masuk Perguruan Tinggi Negeri dengan Nilai Rapor dan Prestasi, Deadline Hingga Juli 2022

- 5 Juni 2022, 19:06 WIB
Jadwal Masuk Mahasiswa
Jadwal Masuk Mahasiswa /pexels/George Pak/

MALANG TERKINI – Sambil menunggu pengumuman SBMPTN 2022 pada 23 Juni 2022, perlu juga untuk menyiapkan beberapa hal untuk persiapan masuk Perguruan Tinggi Negeri (PTN) jalur rapor dan prestasi. Simak jadwal masuk PTN berikut.

Tes SBMPTN telah selesai dilaksanakan dan pengumuman hasil akan diumumkan pada 23 Juni 2022. Ada kalanya perlu untuk menyiapkan persiapan pendaftaran masuk PTN melalui jalur lain sebagai antisipasi jika gagal lolos tes SBMPTN.

Tentunya hal tersebut berguna untuk memanfaatkan waktu dengan sebaiknya dan memantapkan persiapan untuk masuk PTN impian.

Baca Juga: Rekomendasi 4 Website Simulasi Official Test IELTS, Siapkan Nilai Terbaik untuk Kuliah ke Luar Negeri

Selain SNMPTN dan SBMPTN, Perguruan Tinggi Negeri juga mempunyai beberapa jalur masuk lain, misalnya melalui jalur rapor atau prestasi.

Tujuan adanya jalur tersebut salah satunya sebagai bentuk peluang pendaftar Mahasiswa jika gagal lolos pada tes-tes sebelumnya. selain itu, juga memberikan harapan baru bagi yang memang benar-benar ingin melanjutkan studinya di Perguruan Tinggi Negeri incaran.

Sebagaimana pada unggahan akun Instagram @kampungsoal dengan judul ‘Jalur Masuk PTN Menggunakan Nilai Rapor/Prestasi’ pada 1 Juni 2022.

Akun Instagram tersebut merangkum jadwal masuk beberapa Perguruan Tinggi Negeri di Indonesia yang membuka tes melalui nilai rapor dan prestasi. Berikut jadwalnya:

1. Universitas Negeri Malang (UM Malang): Jalur Prestasi

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah