Teka-teki MPLS: Mie Terapung, Buah Cium Matahari dan Jajanan Bintang Selanjutnya Artinya Apa?

- 18 Juli 2022, 20:31 WIB
Apa arti istilah Buah Cium Matahari, Mie Terapung dan Jajanan Bintang Selanjutnya dalam teka-teki MPLS
Apa arti istilah Buah Cium Matahari, Mie Terapung dan Jajanan Bintang Selanjutnya dalam teka-teki MPLS /Pixabay/qimono/

MALANG TERKINI - Ada banyak istilah aneh di Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) kali ini. Ada Mie Terapung, Buah Cium Matahari, Jajanan Bintang Selanjutnya dan masih banyak lainnya.

Kumpulan istilah aneh tersebut harus dipecahkan oleh peserta MPLS untuk mengetahui makanan atau minuman apa saja yang harus dibawa selama kegiatan. Jika tidak terpecahkan, kemungkinan besar peserta akan membawa bekal yang salah.

Apabila hal itu terjadi, peserta berpotensi terkena hukuman.

Baca Juga: 35 Soal Teka-teki MPLS 2022 dan Jawabannya: Pudding Goreng, Bis Tahan Capek, Biskuit Terbaik, Telor Bertato

Oleh sebab itu, Malang Terkini akan memberi spoiler arti dari kumpulan istilah aneh yang biasa digunakan di MPLS.

Berikut ini adalah spoiler artinya:

Apa arti dari istilah Permen Maksiat?
Jawaban= Kiss Mint3

Apa arti dari istilah Cokelat Anak Kucing?
Jawaban= Cokelat KitKat

Baca Juga: MPLS: Snack Tiga Bersaudara hingga Makanan Rindu Berat, Cek Jawaban Teka Teki di Sini

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x