Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 11 dan 12, Apa Peran Anggota BPUPKI dalam Perumusan Dasar Negara?

- 20 Juli 2022, 10:22 WIB
Berikut kunci jawaban PKN Kelas 7 Halaman 11 Kegiatan 2, Apa peran anggota BPUPKI dalam perumusan dasar negara?
Berikut kunci jawaban PKN Kelas 7 Halaman 11 Kegiatan 2, Apa peran anggota BPUPKI dalam perumusan dasar negara? /Pexels/cottonbro

Aktivitas 1.2

Sudah pahamkah kalian dengan apa yang telah dipelajari? Kalian dapat mempelajari lebih jauh untuk memahami dasar negara Indonesia dengan mendiskusikan:

1. Siapa saja anggota BPUPKI yang mengusulkan rumusan dasar negara?
Jawaban: Moh. Yamin, Mr. Soepomo, dan Ir. Soekarno

2. Apa peran anggota BPUPKI dalam perumusan dasar negara?
Jawaban:
- mengadakan pertemuan untuk mengumpulkan dan memeriksa usul-usul beberapa masalah, yakni Indonesia Merdeka
- menyelidiki usul-usul perumusan dasar negara
- menyepakati rumusan konsep dasar negara
- menetapkan rumusan dasar negara dalam Pembukaan UUD 1945 yang telah ditetapkan oleh PPKI pada 18 Agustus 1945

Baca Juga: Arti Mimpi Ibu Sakit Menurut Islam, Begini Penjelasan Ibnu Sirin

Tabel 1.1 Perumusan Pancasila sebagai Dasar Negara

Demikian pembahasan dan kunci jawaban PKN Kelas 7 Halaman 11 dan 12.

Disclaimer:

1) Konten ini dibuat untuk membantu siswa dalam belajar dan melakukan evaluasi.

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah