Contoh Pesan dan Kesan MPLS untuk Kakak OSIS atau Pendamping: Singkat, Bijak, Lucu hingga Penuh Makna

- 20 Juli 2022, 21:38 WIB
Kumpulan pesan dan kesan selama MPLS untuk kakak OSIS dan pendamping, mulai dari yang singkat, bijak, lucu, kocak hingga penuh makna
Kumpulan pesan dan kesan selama MPLS untuk kakak OSIS dan pendamping, mulai dari yang singkat, bijak, lucu, kocak hingga penuh makna /Pexels/Ylanite Koppens/

Sebagai tambahan informasi, MPLS adalah kependekan dari kata “Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah”. Kegiatan ini bertujuan untuk mengenalkan sekolah terhadap siswa-siswi baru.

Penyelenggara kegiatan MPLS bisanya adalah anggota Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS), adapun kegiatan bermacam-macam, mulai dari yang edukatif hingga sekedar seru-seruan.

Baca Juga: 10 Quote Bahasa Inggris Keren dan Artinya, Cocok Jadi Motto di Name Tag MPLS

Meski tujuan utama MPLS adalah untuk mengenalkan lingkungan sekolah, peserta kerap diberi teka-teki seputar bekal yang esok harinya harus dibawa ke sekolah.

Uniknya, teka-teki seputar makanan yang wajib peserta bawa esok hari seringkali memakai kata-kata aneh dan cenderung absurd.

Itulah contoh kesan dan pesan MPLS untuk kakak OSIS atau pendamping, mulai dari yang singkat, bijak, lucu hingga penuh makna. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x