Kunci Jawaban IPAS Kelas 4 Halaman 37, Mari Refleksikan tentang Pengertian dan Perbedaan Massa dengan Ukuran

- 3 Agustus 2022, 16:13 WIB
Ilustrasi: Inilah kunci jawaban pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial kelas 4 halaman 37, Mari refleksikan
Ilustrasi: Inilah kunci jawaban pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial kelas 4 halaman 37, Mari refleksikan /Pexels.com/Max Fischer

Mari Refleksikan

1. Menurut kalian apa itu massa?

Jawaban: suatu sifat fisika dari suatu benda yang digunakan untuk menjelaskan berbagai perilaku objek yang terpantau.

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 4 Tema 1 Subtema 1 Pembelajaran 1 Halaman 8, 9, 11, dan 12

2. Berdasarkan pengamatan kalian, apa hubungan antara massa dengan ukuran
benda? Apakah benda yang ukurannya lebih kecil massanya selalu lebih kecil?

Jawaban: Massa adalah ukuran jumlah materi dalam suatu benda. Massa dilambangkan dengan m atau M. Berat adalah ukuran dari jumlah gaya yang bekerja pada massa karena percepatan akibat gravitasi.
- Benda yang ukurannya kecil tidak selalu massanya juga kecil, Tergantung dari gravitasi yang ditimbulkan

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 38: Membuat Ungkapan Meyakinkan Berdasar Etika, Emosi, Logika

3. Bagaimana cara menentukan massa suatu benda?

Jawaban: Caranya adalah dengan ditimbang menggunakan Neraca, apabila bendanya besar maka dapat ditentukan menggunakan rumus yang mengandung massa.

Disclaimer:

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x