Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 74, 75, 76, 77, Soal esai 78 Kehidupan Negara ASEAN

- 9 Agustus 2022, 04:39 WIB
Pembahasan lengkap pada kunci jawaban IPS Kelas 8 untuk soal latihan di halaman 74, 75, 76, 77, dan 78 tentang kehidupan negara ASEAN
Pembahasan lengkap pada kunci jawaban IPS Kelas 8 untuk soal latihan di halaman 74, 75, 76, 77, dan 78 tentang kehidupan negara ASEAN //Pexels/Max Fischer

Sedangkan batas untuk negara ASEAN berbatasan dengan negara lain selain anggota ASEAN yaitu bagian utara ada China Timur dan China berbatasan dari bagian utara,
Papua Nueva Guinea dan Samudra Pasifik berbatasan dari bagian timur.
Samudera Hindia dan Benua Australia berbatasan dengan bagian selatan.
Negara India, Bangladesh, Laut Andaman, Samudera Hindia dan Teluk Belanga berbatasan dari bagian barat.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Semester 1 Halaman 20, dan halaman 21 Tabel 1.5 Analisis Peristiwa Hukum Newton 

2. Berikan contoh bahwa iklim dapat mempengaruhi perubahan ruang dan interaksi antarruang.
Alternatif jawaban:
Saat suatu wilayah mengalami kebakaran karena kemarau, maka penduduknya diamankan ke wilayah negara anggota ASEAN lain yang lebih aman.

3. Bagaimana peran teknologi komunikasi dalam interaksi antarruang di negara ASEAN?
Alternatif jawaban:
Negara-negara di ASEAN bekerjasama di bidang telekomunikasi sehingga memudahkan warga negara antar anggota untuk menjalin komunikasi secara lancar.
Teknologi komunikasi akan mendukung keperluan ekspor impor antar negara semakin baik.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP halaman 32-33, Makna Slogan dan Ditujukan kepada Siapakah?  

4. Jelaskan mengapa negara Singapura lebih berfokus pada perdanganan dan industri?
Alternatif jawaban:
Singapura adalah negara yang sedikit sekali memiliki sumber daya alam sehingga lebih fokus pada perdagangan dan industri.
Dengan memanfaatkan posisinya, Singapura memiliki wilayah strategis yang berada di selat malaka. Ini menjadi keuntungan negara Singapura sebagai penghubung area Laut China Selatan dengan Laut Andaman, Teluk Bengala, sampai dengan Samudera Hindia.

5. Jelaskan alasan negara-negara Asia Tenggara perlu mengandalkan kerja sama ekonomi!
Alternatif jawaban:
Oleh karena sebagian besar anggota negara ASEAN adalah negara berkembang membuat kebutuhan perdagangan hingga kebutuhan sumber daya alam tidak sepenuhnya diarahkan hanya untuk kepentingan warga negara.
Fungsi dari kerja sama bidang ekonomi membuat negara mampu memenuhi berbagai kebutuhan ekonomi seperti yang diinginkan.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Semester 1 Halaman 20, 21, 22 Ayo Kita Diskusikan Tabel 1.5 Analisis Peristiwa Hukum

Itulah kunci jawaban IPS kelas 8 halaman 74, 75, 76, 77 dan esai halaman 78 untuk mendalami materi kehidupan negara ASEAN di Bab 1.

Disclaimer:
1) Konten ini hanya pilihan dibuat untuk membantu orang tua membimbing anak di tingkat SMP dalam belajar, selayaknya dijelaskan proses penemuan jawaban dan bukan hanya hasil akhirnya.
2) Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua dapat mengeksplorasi jawaban lebih baik.
3) Jawaban ini telah diverifikasi dan disetujui oleh kak Gilang Rafiqa Sari, S.Pd alumni Universitas Negeri Malang
4) Artikel kunci jawaban IPS SMP Kelas 8 SMP ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban karena tidak menutup kemungkinan ada eksplorasi jawaban lainnya.***

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah