Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 21 dan 22: Teks Laporan Venus dan Kelelawar

- 10 Agustus 2022, 11:03 WIB
Kunci jawaban untuk kelas 9 bab teks laporan
Kunci jawaban untuk kelas 9 bab teks laporan /Unsplash/James Wainscoat

Jawaban: Dibagi menjadi beberapa bagian, sehingga para pembaca lebih mudah untuk memahami konteks yang sedang dibaca.

Baca Juga: 6 Fakta Planet Venus, Salah Satu Planet Paling Terang di Tata Surya

3. Apa yang dimaksud dengan kata teknis nokturnal dan pupil?

Jawaban: Nokturnal adalah kebiasaan hewan yang lebih aktif di malam hari sedangkan pupil adalah bagian tengah mata yang berbentuk bulat dan berwarna hitam.

4. Dapatkah kamu menambahkan informasi tentang kelelawar khas daerahmu?

Jawaban: Kelelawar suka hidup dan terbang secara bergerombol.

5. Di beberapa daerah dikenal dengan nama kampret dan kalong, jenis kelelawar yang manakah itu? Adakah nama khas di daerahmu?

Jawaban: Kampret dan kalong adalah jenis kelelawar ‘giant fruit bat’ atau pemakan buah-buahan.

6. Apakah ada hubungan Kota Pekalongan dengan kalong?

Jawaban: Ada, karena dulu Kota Pekalongan dikenal memiliki banyak kelelawar (kalong).

Halaman:

Editor: Lazuardi Ansori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah