Rangkuman IPS Kelas 9 Bab 2 Perubahan Sosial Budaya dan Globalisasi Halaman 85-142

- 23 Agustus 2022, 08:37 WIB
Rangkuman materi Perubahan Sosial Budaya dan Globalisasi bab 2 buku IPS Kelas 9 SMP Edisi Revisi 2018 Kemendikbud
Rangkuman materi Perubahan Sosial Budaya dan Globalisasi bab 2 buku IPS Kelas 9 SMP Edisi Revisi 2018 Kemendikbud /pixabay/mohamed_hassan

MALANG TERKINI - Bab 2 berjudul Perubahan Sosial Budaya dan Globalisasi dalam buku IPS Kelas 9 berisi beberapa informasi yang harus dipahami oleh siswa-siswi di kelas tersebut. Untuk memudahkan dalam memahaminya, siswa-siswi perlu membaca rangkuman yang tersedia di sini.

Setelah membaca keseluruhan materi yang ada di buku IPS Kelas 9 bab 2 dan rangkuman yang tersedia di sini, siswa-siswi bisa menguji pemahaman dengan mengerjakan tugas yang ada di halaman 149-150.

Disclaimer: materi ini dirangkum dari buku IPS Kelas 9 terbitan Kemendikbud Edisi Revisi 2018:

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 5 Halaman 117 dan 118 Subtema 3 Pembelajaran 6 tentang Tanggung Jawab

1. Perubahan sosial budaya adalah hal yang pasti terjadi di masyarakat.

2. Bentuk perubahan sosial budaya itu beragam. Ada yang cepat, lambat, yang direncanakan, yang tidak direncanakan, yang pengaruhnya kecil, dan yang pengaruhnya besar.

3. Ada beberapa hal yang dapat mendorong perubahan sosial budaya yaitu:

- Bertambah dan berkurangnya penduduk
- Penemuan baru
- Konflik
- Pemberontakan
- Lingkungan alam
- Peperangan
- Pengaruh masyarakat lain.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Halaman 103, Tabel 2.10 Tahap Metamorfosis Ayo Kita Selesaikan

4. Selain itu, ada pula faktor penghambat perubahan sosial budaya dalam masyarakat, yaitu:

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x