Soal PTS UTS IPA Kelas 8 Semester 1 K13 Terbaru Terlengkap dengan Kunci Jawaban dan Pembahasan

- 18 September 2022, 16:03 WIB
Soal PTS UTS IPA kelas 8 Semester 1 K13 paling lengkap disertai kunci jawaban dan pembahasan
Soal PTS UTS IPA kelas 8 Semester 1 K13 paling lengkap disertai kunci jawaban dan pembahasan //Freepik/pch.vector

Baca Juga: Contoh Soal PTS UTS Bahasa Arab Kelas 8 Semester 1 Lengkap Kunci Jawaban dan Link Download

4.Seorang anak yang mendorong meja dengan gaya 150 N ke kanan sehingga meja berpindah sejauh 5 m selama 5 detik. Daya yang dilakukan anak tersebut adalah....
A.15 watt
B.1.500 watt
C.150 watt
D.6 watt

Pembahasan:

Diketahui:
F = 150 N
s = 5 m
t = 5 sekon
Ditanya : P…?

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Halaman 149, 150, 151, 152 Uji Kompetensi Bab 3 Pilihan Ganda dan Esai
Jawab:
P = W / t
P = (F × s) / t
P = (150 N × 5 m) / 5 s
P = 750 J / 5 s
P = 150 W
Jawaban: C

5. Saat kalian akan berkendara dengan mobil pasti kalian menggunakan sabuk pengaman. Teknologi pada pemakaian sabuk pengaman, dibuat untuk mengurangi resiko bahaya akibat efek dari Hukum . . . . .
A. I Newton
B. II Newton
C. III Newton
D. Aksi – Reaksi

Jawaban: A

6. Perhatikan gambar berikut !


Troly mulai bergerak saat peluru menembaknya dengan gaya 9 N. Agar troly bergerak dengan percepatan 3 m/s2, hitunglah tambahan massa m !
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 35, Kegiatan 2.3 Iklan Posyandu Gelatik

Pembahasan:

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah