Apa yang Dimaksud Berkembang Biak Secara Tak Kawin (Vegetatif) atau Aseksual pada Tumbuhan?

- 14 Oktober 2022, 10:22 WIB
Macam-macam perkembangbiakan aseksual (tak kawin) atau vegetatif pada tumbuhan, bab reproduksi
Macam-macam perkembangbiakan aseksual (tak kawin) atau vegetatif pada tumbuhan, bab reproduksi /Helger11/Pixabay/

MALANG TERKINI - Tumbuhan perlu berkembang biak atau bereproduksi untuk mempertahankan keturunannya. Umumnya, ada dua macam cara reproduksi pada tumbuhan, yaitu secara kawin atau generatif (seksual) dan secara tak kawin atau vegetatif (aseksual).

Dalam buku Modul 2 Makhluk dan Benda di Sekitar Kita Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Paket B (2017) yang ditulis oleh Ir. Moh. Noval, dijelaskan bahwa reproduksi generatif dan vegetatif memiliki beberapa perbedan.

Pahami perbedaan keduanya melalui penjelasan berikut ini:

Baca Juga: Sebutkan 5 Contoh Makhluk Hidup dan Benda Tak Hidup di Sekitarmu, Apa yang Membedakan 2 Kelompok Ini?

a. Secara kawin (generatif)

Reproduksi generatif yaitu perkembangbiakan melalui pertemuan antara sel telur dengan sel sperma. Contoh: pada tumbuhan dengan biji, pada ayam dengan telur, hewan menyusui dengan anak.

b. Secara tak kawin (vegetatif)

Reproduksi vegetatif yaitu perkembangbiakan menggunakan bagian tubuh, misal menggunakan daun pada tanaman cocor bebek, menggunakan stek batang pada tanaman singkong, tanaman cincau, tanaman melati, menggunakan tunas pada tanaman pisang.

Baca Juga: Apa Saja Tujuan dan Manfaat Klasifikasi Makhluk Hidup dalam Taksonomi?

**Pembahasan Lebih Lanjut Mengenai Reproduksi Vegetatif

Mengutip buku IPS Kelas 9 SMP Kemendikbud Edisi Revisi 2018, reproduksi vegetatif pada tumbuhan dapat menghasilkan tumbuhan lainnya yang identik dengan induknya tanpa adanya peleburan antara sel kelamin jantan dan sel kelamin betina.
Reproduksi jenis ini dibagi menjadi dua macam, yaitu:

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah