Mengapa Ekonomi Setiap Orang Beragam? Kunci Jawaban Kelas 6 Tema 4 Halaman 32

- 28 Oktober 2022, 16:12 WIB
Ilustrasi - Kunci Jawaban Kelas 6 Tema 4 Halaman 32
Ilustrasi - Kunci Jawaban Kelas 6 Tema 4 Halaman 32 /Fransisco Carolio/ANTARA FOTO

Mengapa ekonomi setiap orang beragam?
Jawab:
Karena setiap orang dilahirkan dari latar belakang yang berbeda-beda.

Apa saja yang memengaruhi keberagaman tersebut?
Jawab:
Keberagaman ekonomi dipengaruhi oleh latar belakang keluarga, keterampilan, pendidikan, dan sikap.

Sikap apa yang harus kita kembangkan melihat keberagaman ini?
Jawab:
Kita harus saling menghargai semua orang dengan keberagaman ekonomi yang berbeda.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 6 SD Halaman 133-135, Jelaskan Makna dari ‘Berpikir Global, Bertindak Lokal’

Nah, adik-adik kelas 6, di atas sudah kakak tuliskan kunci jawaban Kelas 6 Tema 4 Halaman 32, semoga bisa membantu ya!

Tetap semangat belajarnya, semoga adik-adik selalu diberi kelancaran dan kemudahan pada saat belajar dan sekolah.

Buah duku buah rambutan, sampai ketemu lain kesempatan!

Artikel ini ditulis oleh alumni Universitas Terbuka Negeri, Agung Wiyono,S.Pd.SD.

Disclaimer:

1) Konten ini hanya pilihan dibuat untuk membantu orang tua membimbing anak di tingkat SD Kelas 6 dalam belajar, selayaknya dijelaskan proses penemuan jawaban dan bukan hanya hasil akhirnya.
2) Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua dapat mengeksplorasi jawaban lebih baik.
3) Jawaban ini telah diverifikasi dan disetujui oleh Gilang Rafiqa Sari, S.Pd alumni Universitas Negeri Malang
4) Artikel kunci jawaban Kelas 6 Tema 4 Halaman 32 ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban karena tidak menutup kemungkinan ada eksplorasi jawaban lainnya.***

Halaman:

Editor: Gilang Rafiqa Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah