TERBARU! 20 Contoh Soal UAS Sosiologi Kelas 10 SMA MA Semester 1 Lengkap Beserta Jawaban

- 28 November 2022, 11:21 WIB
Kumpulan contoh soal UAS Sosiologi kelas 10 SMA Semester 1
Kumpulan contoh soal UAS Sosiologi kelas 10 SMA Semester 1 / Pixabay/ DariuszSankowski

11. Ayu sedang berbincang dengan temannya melalui telepon. Hal tersebut termasuk kontak sosial....
a. primer
b. sekunder langsung
c. sekunder
d. tersier
e. sekunder tidak langsung
JAWABAN: b. sekunder langsung

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 114, Laporan Membaca Buku Nonfiksi Bidang Sosial Budaya

12. Berikut ini yang bukan merupakan contoh hubungan sosial antar individu, yaitu….
a. Sarah meminta uang saku kepada ibu
b. Dani dan Nando bersalaman
c. Pemimpin pasukan memberi aba-aba kepada pasukannya
d. Laras menelpon Ovi untuk mengetahui kabarnya
e. Ibu dan Bapak bercakap-cakap di Teras rumah
JAWABAN: c. Pemimpin pasukan memberi aba-aba kepada pasukannya

13. Luthfi dan Fajar bersaing untuk mendapat nilai terbaik dikelas, Hal demikian merupakan sifat....
a. progresif
b. asosiatif
c. asimilatif
d. komparatif
e. kompetitif
JAWABAN: e. kompetitif

14. Masyarakat merupakan sekumpulan orang-orang yang....
a. menderita ketegangan organisasi
b. disorganisasi mengikuti cara hidup tertentu
c. tersebar dengan perasaan kolektif yang sama
d. hidup bersama dan menghasilkan kebudayaan
e. bertalian dan saling mempengaruhi secara kebatinan
JAWABAN: d. hidup bersama dan menghasilkan kebudayaan

15. Unit terkecil yang membentuk sebuah masyarakat disebut....
a. kelompok
b. organisasi
c. individu
d. komunitas
e. warga
JAWABAN: c. individu

16. Keluarga yang terdiri dari ayah, ibu, dan anak disebut dengan kelompok....
a. primer
b. sekunder
c. tersier
d. formal
e. terbatas
JAWABAN: a. primer

17. Norma yang mengajarkan tentang nilai dan ajaran suatu agama disebut....
a. norma asusila
b. norma agama
c. norma hukum
d. norma kebiasaan
e. norma kesopanan
JAWABAN: b. norma agama

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 133 Bagian C: Studi Kasus Festival Budaya Jawa Digelar di Surabaya

18. Teori pelabelan pada perilaku menyimpang merupakan gagasan yang dikemukakan oleh….
a. Robert K. Merton
b. Auguste Comte
c. Emile Durkheim
d. Karl Marx
e. Edwin M. Lemert
JAWABAN: e. Edwin M. Lemert

Halaman:

Editor: Anisa Alfi Nur Fadilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah