Terbaru! 30 Soal UAS PAS IPA Kelas 8 SMP Semester 1 2022 Lengkap Beserta Kunci Jawaban

- 2 Desember 2022, 06:07 WIB
Kumpulan contoh soal UAS PAS IPA kelas 8 SMP Semester 1
Kumpulan contoh soal UAS PAS IPA kelas 8 SMP Semester 1 /Pixabay/ F1Digitals

Baca Juga: Bank Soal UAS PAS Matematika Kelas 8 SMP Semester 1, Kunci Jawaban dan Pembahasan

17. Putaw, heroin, alkohol, diazepam, morfin termasuk contoh zat psikotropika yang mempunyai jenis efek depresan, gejala yang tampak pada pemakainya adalah….
a. Berperilaku agresif
b. Berperilaku hiperaktif
c. Berhalusinasi
d. Tidak sadarkan diri
JAWABAN: c. Berhalusinasi

18. Bahan pewarna yang disarankan untuk dipakai dalam produk makanan dan minuman adalah....
a. Pewarna alami karena lebih mudah diperoleh dari pewarna buatan
b. Pewarna buatan karena pewarna buatan lebih mudah dibeli di toko
c. Pewarna alami karena tidak memiliki efek samping dalam penggunaan dengan skala besar
d. Pewarna buatan karena tidak akan menimbulkan penyakit apapun meski dipakai dalam jumlah banyak
JAWABAN: c. Pewarna alami karena tidak memiliki efek samping dalam penggunaan dengan skala besar

19. Pembuluh darah yang kaya dengan oksigen berasal dari paru-paru dan masuk ke serambi kiri adalah ….
a. Vena kava superior
b. Arteri pulmonalis
c. Vena pulmonalis
d. Aorta
JAWABAN: d. Aorta

20. Pergiliran keturunan yang melibatkan fase gametofit dan sporofit pada tumbuhan lumut disebut….
a. Metagenesis
b. Holometabola
c. Metamorfosis
d. Hemimetabola
JAWABAN: a. Metagenesis

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP Halaman 108, Kegiatan 4.4: Analisa Jenis-Jenis Puisi

21. Faktor internal yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan makhluk hidup adalah ….
a. Air
b. Makanan
c. Cahaya
d. Gen
JAWABAN: d. Gen

22. Tahap berikut yang tidak dialami dalam metamorfosis tidak sempurna adalah ….
a. Telur
b. Nimfa
c. Pupa
d. Imago
JAWABAN: c. Pupa

23. Tahap metamorfosis kupu-kupu yang tepat adalah ….
a. Telur – pupa – larva – imago
b. Telur – imago – larva – pupa
c. Telur – larva – pupa – imago
d. Telur – larva – imago – pupa
JAWABAN: c. Telur – larva – pupa – imago

24. Kebutuhan nutrisi selama masa perkembangan embrio di dalam janin diperoleh melalui ….
a. Plasenta
b. Uterus
c. Amnion
d. Alantois
JAWABAN: a. Plasenta

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x