30 Contoh Soal UAS PAS IPA Kelas 9 SMP Semester 1 2022 Lengkap Dengan Kunci Jawaban

- 2 Desember 2022, 06:47 WIB
Ilustrasi - Kumpulan contoh soal UAS PAS IPA kelas 9 SMP Semester 1
Ilustrasi - Kumpulan contoh soal UAS PAS IPA kelas 9 SMP Semester 1 /Pixabay/ tjevans

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 9 Halaman 46 Materi Seputar Label: ‘Geae Greek Natural Olive Oil’

19. Muatan listrik sebesar 300 C mengalir melalui penghantar selama 60 detik. Maka kuat arus listrik yang melalui penghantar tersebut adalah ....
a. 2 A
b. 3 A
c. 5 A
d. 10 A
JAWABAN: c. 5 A

20. Di bawah ini faktor-faktor yang mempengaruhi besar hambatan kawat penghantar, kecuali ....
a. Panjang kawat
b. Luas penampang kawat
c. Tebal kawat
d. Perubahan suhu
JAWABAN: d. Perubahan suhu

21. Pada pengisian akumulator terjadi perubahan energi....
a. Kimia menjadi energi listrik
b. Listrik menjadi energi cahaya
c. Listrik menjadi energi kimia
d. Kimia menjadi energi cahaya
JAWABAN: c. Listrik menjadi energi kimia

22. Elektroda pada elemen kering (baterai) yang berfungsi sebagai kutub negatif adalah ....
a. Timbal
b. Tembaga
c. Seng
d. Batang karbon
JAWABAN: c. Seng

Baca Juga: Update Pembahasan Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 9 Halaman 36 Materi ‘Label’: Tugas Brand of Drug

23. Sebuah setrika listrik mempunyai spesifikasi 200 V; 1,5 A. Besar energi yang diserap setrika tersebut selama 10 menit adalah ....
a. 180 kJ
b. 300 kJ
c. 360 kJ
d. 450 kJ
JAWABAN: a. 180 kJ

24. Besar usaha listrik yang dapat dilakukan oleh suatu sumber tegangan setiap sekon disebut ....
a. Beban listrik
b. Tegangan
c. Daya listrik
d. Gaya listrik
JAWABAN: c. Daya listrik

25. Berikut ini yang bukan termasuk usaha untuk penghematan energi listrik adalah ....
a. Mematikan saklar alat listrik yang tidak digunakan
b. Rumah mempunyai pencahayaan dan sirkulasi udara yang baik
c. Menggunakan pemanas air dengan energi surya
d. Mengganti lampu TL dengan lampu pijar
JAWABAN: d. Mengganti lampu TL dengan lampu pijar

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 9 Halaman 86 Kata Kerja: To, Present, Past, For an Action in Progress

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari

Sumber: Buku Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x