50 Soal UAS PAS Bahasa Indonesia Kelas 9 Semester 1, Lengkap Kunci Jawaban dan Pembahasan

- 5 Desember 2022, 04:45 WIB
Ilustrasi: Ada 50 contoh soal UAS / PAS mata pelajaran Bahasa Indonesia siswa kelas 9 SMP MTs semester 1 lengkap dengan kunci jawaban dan pembahasan.
Ilustrasi: Ada 50 contoh soal UAS / PAS mata pelajaran Bahasa Indonesia siswa kelas 9 SMP MTs semester 1 lengkap dengan kunci jawaban dan pembahasan. /Pixabay/ andibreit

- Materi cerita pendek dan format cerita pendek yang benar.
- Materi cara memberi tanggapan dengan santun dan bagaimana dalam kalimatnya,

- Materi contoh teks diskusi dan bagaimana cara penyampaian.
- Materi cara membuat cerita inspiratif dan semua kata yang digunakan di dalamnya.

Baca Juga: Prediksi Soal PAS UAS IPS Kelas 9 SMP Semester 1 Tahun 2022 dan Kunci Jawaban 

Soal UAS / PAS Bahasa Indonesia Kelas 9

Berilah tanda silang (x) didepan huruf a,b atau c didepan jawaban yang benar !

1. Salah satu tujuan dalam melakukan percobaan adalah ....
A. mengklasifikasi, mendeskripsikan, memberi informasi yang bersifat faktual
B. mengklasifikasi, menguraikan masalah, memberi informasi
C. mengklasifikasi, mendeskripsikan, membuat buku.
D. mengklasifikasi, memberi informasi fiktif, mendeskripsikan.
JAWABAN : B

2. Penggunaan diagram/tabel pada sebuah laporan hasil percobaan bertujuan untuk....
A. memudahkan pemahaman
B. mempersulit pembaca
C. membuat laporan lebih menarik
D. menambah unsur laporan
JAWABAN : A

 Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban PAS UAS Matematika Kelas 9 SMP MTs Semester 1

Soal UAS / PAS Bahasa Indonesia Kelas 9

3. Predator puncak di Antartika hanya memiliki satu anggota-paus pembunuh, karnivora mesin pembunuh sepanjang 27 kaki. Dengan gigi luar biasa, mereka adalah puncak dari jaring makanan.
Makna dari kata yang bercetak miring pada teks di atas adalah ....
A. Hewan laut
B. Hewan di antartika
C. Hewan pemangsa hewan lain
D. Hewan ganas
JAWABAN: C

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari

Sumber: Buku Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x